Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jokowi Tidak Perlu Mundur dari Gubernur DKI Hingga Kampanye Pilpres

18-03-2014 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM - Jokowi tidak perlu mundur sebagai Gubernur DKI Jakarta hingga tiba saat kampenye Pilpres. Mundur sekarang tidak perlu, sebab Jokowi bukan caleg.

Khianati SBY, Jumhur Hidayat Dicopot dari Jabatan Kepala BNP2TKI

17-03-2014 | 17:46 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepala Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) Jumhur Hidayat dicopot Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Kementerian Polkam Ungkap China Klaim Laut Natuna sebagai Wilayahnya di Laut China Selatan

14-03-2014 | 21:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Koordinator Politik Hukum dan Keamananan (Polkam) mengungkapkan, China mengklaim Laut Natuna sebagai bagian dari wilayah mereka di Laut Cina Selatan.

 

DPR Nilai Pembakaran Hutan di Riau Kejahatan Luar Biasa

14-03-2014 | 08:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta -  Badan Nasional Penanggulan Bencana (BPNB) menilai kualitas udara di Riau sudah pada level sangat berbahaya bagi kesehatan. Karena itu, BNPB menghimbau agar masyarakat tidak keluar rumah apabila tidak ada kepentingan yang mendesak.

Elektabilitas Jokowi Masih Tetap Ungguli Prabowo

13-03-2014 | 14:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Berdasarkan hasil survei Soegeng Sarjadi School of Government (SSSG) menyebutkan elektabilitas Jokowi sebesar 40,32 persen, jauh lebih unggul dari kandidat capres lainnya.

FPBN Minta Pemerintah Atasi Kabut Asap di Riau

12-03-2014 | 17:53 WIB

BATAMTODAY.COM - Ketua Umum Forum Pemuda Bangun Negeri (FPBN) Arief  Supriyadi prihatin dengan terjadinya kabut asap di Riau yang hingga saat ini belum juga teratasi. Apalagi, berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Riau yang menyebutkan masyarakat yang terserang sakit karena asap sudah mencapai 37.859 jiwa. Selain di Propinsi Riau, dampak kabut asap juga dirasakan di Sumatera Utara, Kepulauan Riau dan Sumatera Barat.

Kepala Daerah Diminta Beri Dukungan Serius kepada PKK

05-03-2014 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta -  Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi meminta kepala daerah baik gubernur, bupati dan walikota untuk memberikan dukungan secara serius terhadap keberadaan gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) di wilayahnya.

Tidak Memihak Pasar Tradisional, UU Perdagangan Berpotensi Langgar Konstitusi

05-03-2014 | 11:03 WIB

BATAMTODAY.COM - UU Perdagangan yang diketuk palu pada awal Februari silam dinilai justru kian mempertarungkan pasar tradisional dengan pasar modern secara berhadap-hadapan. Terjadi kesalahan cara pandang dalam melihat pasar tradisional yang dipertontonkan secara telanjang oleh Panja DPR RI dan Pemerintah dalam hal ini Kementerian Perdagangan.