Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Biaya Haji 2016 Turun Jadi 2.528 Dollar AS

01-05-2016 | 09:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Rapat antara Komisi VIII DPR dan Kementerian Agama membahas biaya penyelenggaraan ibadah haji (BPIH) 2016 membuahkan hasil. Disepakati biaya haji tahun ini turun USD 132 atau setara Rp 1.768.800.

OSO Resmikan Hari Jadi Nagari Sulit Air, setelah 195 Tahun Diperingati

30-04-2016 | 17:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Solok-Wakil Ketua MPR Osman Sapta Odang (OSO) yang bergelar Dt Bandaro Sutan Nan Kayo meresmikan Hari Jadi Nagari Sulit Air, Kecamatan Sepuluh Koto Di Atas, Kabupaten Solok, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) untuk pertama kalinya yang diperingati setiap 28 April.

Indonesia Segera Lakukan Eksekusi Hukuman Mati

29-04-2016 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Setahun yang lalu, 29 April dini hari, eksekusi terhadap delapan terpidana mati kasus narkoba berlangsung di penjara Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah.

Banyak Anggota DPD Tak Paham Proses Bernegara yang Baik dan Benar

28-04-2016 | 19:35 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua Umum Forum Kajian Konstitusi , Victor Santoso Tandiasa mengatakan langkah pimpinan DPD RI yang tidak mau menandatangani pengaturan masa jabatan dari 5 tahun menjadi 5 tahun yang diatur dalam tatib DPD, yang dalam aturannya masa jabatan DPD RI diubah dari 5 tahun menjadi 2,5tahun, adalah tindakan yang tepat. 

Peringatan May Day 2016 Miliki Makna Strategis, karena Bertepatan dengan MEA

28-04-2016 | 17:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Peringatan May Day 2016 mendatang sangat strategis, karena merupakan yang pertama kali sejak diberlakukannya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA).

Indonesia dan Cina Ingin Tingkatkan Hubungan Keamanan

28-04-2016 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indonesia dan Cina bermaksud meningkatkan kerja sama di bidang keamanan, kelautan dan investasi infrastruktur. Demikian dilaporkan kantor berita resmi Cina, Xinhua.

Perairan Indonesia Terancam Jadi Somalia Kedua

28-04-2016 | 09:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mencemaskan perairan sekitar perbatasan Filipina Indonesia dan Malaysia bisa jadi surga bagi para perompak, Indonesia akan mengundang panglima militer kedua negara untuk melakukan patroli bersama.

 

Diduga Tak Bayar Pajak, Ditjen Pajak Diminta Cek Pajak Bioskop XXI

28-04-2016 | 08:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah dalam hal ini Direktorat Jenderal (Dirjen) Pajak Departemen Keuangan perlu mengecek pajak bioskop ternama seperti XXI karena diduga belum membayar pajak sebagaimana harusnya. Ada dugaan bioskop ritel tersebut melakukan manipulasi pajak sehingga pajaknya tidak terbayarkan.