Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Indeks Kinerja HAM Pemerintahan Jokowi Dinilai Stagnan

10-12-2015 | 11:57 WIB

BATAMTODAY.COM - Hasil survei yang dilakukan Setara Institute terhadap 215 responden ahli menunjukan bahwa indeks kinerja hak asasi manusia (HAM) pemerintahan Presiden Joko Widodo pada tahun 2015 cenderung stagnan.

Inilah 5 Daerah yang Ditunda Pencoblosannya

09-12-2015 | 09:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi menunda pilkada serentak di Provinsi Kalimantan Tengah, Kabupaten Fakfak di Papua, Kabupaten Simalungun dan Kota Pematangsiantar di Sumatra Utara dan Kota Manado di Sulawesi Utara.

IPW Desak Pemerintah dan Polri Buat Masa Berlaku SIM Seumur Hidup

06-12-2015 | 17:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indonesia Police Wacth (IPW) menilai sudah saatnya pemerintah dan Polri membuat masa berlaku SIM (Surat Ijin Mengemudi) untuk seumur hidup. 

DPD RI Dorong Pemerintah Terbitkan PP Keprotokolan

05-12-2015 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bagian Keprotokolan Sekretariat Jenderal (Setjen) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI melaksanakan Lokakarya Keprotokolan di Batam, Kepulauan Riau, Jumat (4/12/2015).


Jokowi Tolak Usulan Pembelian Heli Kepresidenan

04-12-2015 | 08:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Usulan Kepala Staf TNI Angkatan Udara Marsekal Agus Supriatna untuk membeli helikopter baru kepresidenan mendapat penolakan dari Presiden Joko Widodo, kata Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Kamis (03/12).


Pemerintah Siapkan Strategi Penyelamatan Kerusakan Pesisir di Indonesia

03-12-2015 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menyiapkan rencana strategis untuk memperbaiki pesisir dan pantai di Indonesia, yang mengalami kerusakan akibat pencemaran dan aktivitas pertambangan yang dilakukan masyarakat.


Ketua MPR RI Minta Pembeliian Helicopter Kepresidenan dari Italia Dievaluasi

02-12-2015 | 10:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR Zulkifli Hasan sependapat dengan pernyataan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) yang meminta pemangku kepentingan untuk mengevaluasi pembelian helikopter kepresidenan jenis Agusta Westland (AW) 101. 

Insiden AirAsia 'Pelajaran' Penting Bagi Industri Penerbangan'

02-12-2015 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktur Eksekutif AirAsia Tony Fernandes menyebut insiden yang dialami salah satu pesawatnya yang jatuh Desember 2014 lalu menjadi pelajaran untuk industri penerbangan.