Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sadar Pajak Disarankan Masuk Kurikulum Sekolah

18-11-2016 | 12:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Jendral Pajak (DJP) menyarankan agar kesadaran atas pajak masuk dalam kurikulum sekolah. Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat (P2Humas) Direktorat Jenderal Pajak, Hestu Yoga menilai kesadaran membayar pajak perlu ditanamkan sejak dini.

Tingkatkan Minat Baca Anak, Pemkab Bintan akan Bangun Gedung Pintar

17-11-2016 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Untuk meningkatkan minat baca generasi muda, Pemerintah Kabupaten Bintan akan membangun "Gedung Pintar" di Taman Kota Kijang, Kecamatan Bintan Timur. 

Masyarakat Keluhkan Pemerataan Guru Berstatus PNS di Seluruh Kecamatan di Anambas

17-11-2016 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - ‎Kekurangan guru berstatus Pegawai Negeri Sipil(PNS) mulai dikeluhkan oleh masyarakat Anambas. Salah satunya di Desa Rewak, Kecamatan Jemaja, yakni hanya Kepala Sekolah yang berstatus PNS.

PJL, PP dan Karangtaruna Lingga Gelar Lomba Foto dan Karya Tulis

16-11-2016 | 17:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Daiklingga - Persatuan Jurnalis Lingga (PJL) membuka kesempatan bagi masyarakat untuk mengikuti lomba foto dan lomba karya tulis. Lomba ini diselenggarakan dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Lingga yang ke-13 pada 20 November mendatang.

Wabup Panen Cabai dan Jagung Siswa SMKN 3 Bintan

15-11-2016 | 17:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Wakil Bupati Bintan Dalmasri Syam memanen cabai dan jagung yang ditanam para siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 5 Bintan di Desa Malangrapat, Kecamatan Gunung Kijang, Senin (14/11/2016).

Januari, 17 Sekolah di Batam Terapkan Full Day School

15-11-2016 | 16:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tepat pada Januari 2017 mendatang, Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Batam akan melaunching 17 sekolah dalam menerapan sistem full day school dalam program Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud).

Menengok Sekolah Gratis Sang Juru Parkir

15-11-2016 | 14:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Bandung - Undang Suryaman bukan orang berada. Pekerjaannya sehari-hari pun "hanya" juru parkir. Tetapi, jiwa sosialnya amat tinggi. Ia rela menyisihkan penghasilannya yang pas-pasan untuk mendanai sekolah gratis bagi anak-anak dari keluarga tak mampu.

YKB Batam Teken MoU dengan SMK Tengku Mahmud Iskandar Malaysia

15-11-2016 | 08:00 WIB

 

MALAKA, 9 November 2016, 23 orang kepala sekolah dan guru berpretasi serta pengurus Yayasan Keluarga Batam (YKB) menimba ilmu ke sekolah inklusi di Johor, Malaka, dan Kuala Lumpur. Apa saja yang mereka peroleh? Berikut catatan perjalanan yang ditulis Ani Muslimah, S.S., Kepala Sekolah SMA Kartini Batam yang juga Pembina Tim jurnalistik SMA Kartini Batam.