Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Guru, Mendidik Tanpa Pamrih dan Mengajar dengan Iklas

25-11-2016 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Siswa-siswi dan guru dari berbagai sekolah di Pulau Singkep menggelar apel upacara hari guru yang ke-71 di lapangan merdeka Dabosingkep, Jumat (25/11/2016). Meskipun hujan rintik-rintik namun apel upacara ini tetap berjalan dengan tertib dan hikmad.

Walikota Harus Segera Perbaiki Citra Pendidikan di Batam

22-11-2016 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ketua Komisi IV DPRD Kota Batam, Riky Indrakari mengatakan, perbuatan Kepala Bidang Pendidikan Dasar Dinas Pendidikan Kota Batam, Rustam Efendi, yang masuk Diskotik Spinx ditemani tiga orang wanita Public Relations (PR) tidak mencerminkan sebagai pendidik.

Sebanyak 15 SMP Negeri di Bintan Siap Terapkan Sistem Full Day School

22-11-2016 | 13:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Sebanyak 15 Sekolah Menengah Tingkat Pertama Negeri (SMPN) di Kabupaten Bintan siap menerapkan sistem "full day school". Kesiapan tersebut sudah melalui pendataan yang dilakukan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Bintan beberapa waktu lalu.

PGRI Provinsi Kepri akan Perjuangkan Pengangkatan PNS Bagi Guru Honor

21-11-2016 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Kepulauan Riau, akan memperjuangkan nasib guru honorer yang ada di Kepulauan Riau. 

Inilah Keluhan-keluhan Guru Hinterland Batam

19-11-2016 | 12:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Guru memang jadi ujung tombak dalam mendidik anak penerus bangsa. Tapi ada beberapa keluhan guru Hinterland yang kerap kali di dengar Muslim Bidin, Kepala Dinas Pendidikan Kota Batam.

Sadar Pajak Disarankan Masuk Kurikulum Sekolah

18-11-2016 | 12:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Jendral Pajak (DJP) menyarankan agar kesadaran atas pajak masuk dalam kurikulum sekolah. Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat (P2Humas) Direktorat Jenderal Pajak, Hestu Yoga menilai kesadaran membayar pajak perlu ditanamkan sejak dini.

Tingkatkan Minat Baca Anak, Pemkab Bintan akan Bangun Gedung Pintar

17-11-2016 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Untuk meningkatkan minat baca generasi muda, Pemerintah Kabupaten Bintan akan membangun "Gedung Pintar" di Taman Kota Kijang, Kecamatan Bintan Timur. 

Masyarakat Keluhkan Pemerataan Guru Berstatus PNS di Seluruh Kecamatan di Anambas

17-11-2016 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - ‎Kekurangan guru berstatus Pegawai Negeri Sipil(PNS) mulai dikeluhkan oleh masyarakat Anambas. Salah satunya di Desa Rewak, Kecamatan Jemaja, yakni hanya Kepala Sekolah yang berstatus PNS.