Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kelompok Bersenjata Serbu Penjara Filipina, Ratusan Napi Kabur

04-01-2017 | 17:02 WIB

 

BATAMTODAY.COM, Manila - Serangan kelompok bersenjata terhadap sebuah penjara di Filipina selatan, telah menyebabkan lebih dari 150 narapidana meloloskan diri.

Pasutri Asal Berandan Sumut Ini Tertangkap Bawa Miras

04-01-2017 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Rudi Suhendra (26) dan Mawar Indra (26) Pasangan Suami Istri Asal Pangkalan Berandan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara ini harus berurusan dengan Kepolisian Kawasan Pelabuhan Tanjungbalai Karimun pada Rabu (4/1/2016).

Geser AS, Kini Filipina Bakal Gelar Latihan Militer bersama Rusia

04-01-2017 | 14:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Moskwa - Rusia ingin melakukan latihan gabungan bersama Filipina untuk membantu memerangi terorisme dan perompakan dengan mengirim dua kapal perang ke Manila.

Rela Sembunyi dalam Koper dan Dasbor Mobil Demi Tembus ke Spanyol

04-01-2017 | 14:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Madrid - Kepolisian Spanyol menangkap dua warga Maroko yang berupaya menyelundupkan tiga migran ke wilayah Spanyol di Afrika Utara.

Kasus 139 HP Xiomi PT KS, Polda Tunggu P21 dari Kejati Kepri

04-01-2017 | 14:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepri masih menunggu penelitian dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri dalam kasus perdagangan ilegal 139 unit handphone (HP) merk Xiaomi ilegal yang diamankan dari gudang milik PT KS di Nagoya Hill Batam.

Jambret di Bengkong Bonyok Dihajar Warga

04-01-2017 | 13:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Aksi penjambretan ternyata tidak hanya terjadi malam hari lagi. Bahkan pelaku nekat beraksi siang hari, seperti yang terjadi di kawasan Bengkong Laut, Rabu (4/1/2017) siang.

Terjerat Kasus Korupsi Polisi Israel Interogasi Netanyahu

04-01-2017 | 13:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jerusalem - Kepolisian Israel telah menginterogasi Perdana Menteri Benjamin Netanyahu sebagai bagian dari penyelidikan tuduhan korupsi.

Penyerang Kelab Malam Istanbul Disebut Terlatih

04-01-2017 | 13:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pelaku serangan di sebuah kelab malam Istanbul, Turki pada malam tahun baru disebut telah terlatih sebagai anggota kelompok militan di Suriah. Hingga saat ini, pengejaran masih dilakukan terhadap pria bersenjata itu.