Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sebut 'Gundik Garuda', Pramugari Garuda Laporkan Pemilik Akun Twitter @digeeembok

13-01-2020 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pramugari Garuda Indonesia, Siwi Widi Purwanti, melaporkan pemilik akun Twitter @digeeembok ke Polda Metro Jaya terkait pencemaran nama baik.

Nyopet di Pelabuhan Sekupang, Charles Bronson Terancam 5 Tahun Penjara

13-01-2020 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Charles Bronson tampak tertunduk lesu di kursi pesakitan Pengadilan Negeri (PN) Batam, Senin (13/1/2020). Pria parubaya ini terancam 5 tahun penjara karena didakwa melakukan pencopetan di Pelabuhan Domestik Sekupang.

Mentan Minta Penegak Hukum Tangkap Pelaku Alih Fungsi Lahan Pertanian

13-01-2020 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pertanian (Mentan) RI, Syahrul Yasin Limpo meminta agar para penegak hukum menangkap oknum yang melakukan upaya konversi atau alih fungsi lahan pertanian sehingga menyebabkan lahan khususnya tanaman pangan berkurang.

Gema Minang Tunda Aksi Demo Tuntut Penutupan Gelper

12-01-2020 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Generasi Muda (Gema) Minang Kota Batam bersama unsur terkait berencana akan menggelar aksi damai menuntut agar gelanggang permainan elektronik (Gelper) berbau judi agar ditututup.

Polsek Tambelan Tangkap Dua Pemuda yang Aniaya Anak di Bawah Umur

12-01-2020 | 17:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Dua Pemuda asal Kecamatan Tambelan, Urai Juniardi (20) dan Deva Yoga Pratama (22) yang diduga sebagai pelaku penganiaya anak dibawah umur, akhir ditangkap oleh anggota Polsek Tambelan, Bintan.

Kapal-kapal China Semakin Menjauh dari Natuna

12-01-2020 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I Laksamana Madya Yudo Margono mengatakan, kapal Penjaga Pantai China (China Coast Guard) dan kapal-kapal ikan China semakin menjauh setelah diusir tiga kapal perang KRI dalam Operasi Siaga Tempur di Natuna.

Tiga KRI Kembali Usir China Coast Guard dan Nelayannya dari Natuna

12-01-2020 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Natuna -Tiga KRI unsur gelar Operasi Siaga Purla 2020 bermanuver di perairan Laut Natuna Utara untuk mengusir kapal-kapal ikan asing yang masih berada di zona ekonomi ekslusif (ZEE) Indonesia wilayah perairan laut Natuna untuk keluar dari ZEEI.

Gugatan Uba di PTUN Tunjukkan DPRD Kepri Kurang Rukun dalam Lobi-lobi Politik

11-01-2020 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Praktisi Hukum Administrasi Negara, Ampuan Situmeang, menyampaikan, gugatan yang dilayangkan Uba Ingan Sigalingging terkait Surat Keputusan Alat Kelengkapan DPRD Kepri ke PTUN Tanjungpinang menujukkan kepada masyarakat adanya ketidakharmonisan di dalam tubuh legislatif.