Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polisi Selamatkan Puluhan TKI dari Malaysia di Teluk Mata Ikan

28-03-2014 | 11:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satuan Intelkam Polresta Barelang berhasil menyelamatkan puluhan TKI yang baru tiba dari Johor Bahru, Malaysia, Kamis (27/3/2013) sekitar pukul 23.00 WIB di pelabuhan rakyat Teluk Mata Ikan, Nongsa.

Kejati Kepri Ajukan Izin Penyitaan Barang Bukti Tersangka Tengku Afrizal ke Pengadilan Tanjungpinang

27-03-2014 | 18:35 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Penyidik Kejaksaan Tinggi Kepri mengajukan izin penyitaan 55 barang bukti dan dokumen kontrak serta surat lainnya ke Pengadilan Tipikor Tanjungpinang sambil menunggu Audit nilai kerugiaan dari BPKP atas dugaan korupsi pembangunan ruang belajar baru Gedung Universitas Maritim Raja Ali Haji di Dompak dengan tersangka Tengku Afrizal dkk.

Polsek Batuaji Ciduk Tiga Pelaku Penganiaya Reski Naibaho

27-03-2014 | 18:21 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam waktu singkat, tiga orang pelaku yang menganiaya Reski Naibaho di depan Kampus UNRIKA Batuaji, Kamis (27/3/2014) sekitar pukul 02.00 WIB, langsung ditangkap oleh anggota Polsek Batuaji. Ketiga pelaku ditangkap dalam satu rumah di Kavling Sekar Wangi, Sagulung.

Tak Tahan Sering Diejek, Pria di Kijang Ini Tikam Rekan Kerjanya Hingga Tewas

27-03-2014 | 17:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Diduga karena sakit hati sering diejek, Yudi (20), warga Barek Motor Kijang, Bintan Timur, menikam rekan kerjanya, La Datu (22), hingga tewas di Pasar Ikan Barek Motor, Kelurahan Kijang Kota, Kecamatan Bintan Timur, Kamis (27/3/2014) dini hari sekitar pukul 01.30 WIB.

Pria Ini Mengaku Gunakan Shabu untuk Tingkatkan Semangat Kerja

27-03-2014 | 16:46 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dalih untuk meningkatkan stamina dan semangat kerja, sering digunakan pecandu narkotika dalam menyalahgunakan barang itu. Hal ini juga terlihat dalam pengakuan seorang terdakwa pengguna shabu, Dedi Iskandar Dinata bin Jumadi dalam persidangan di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Kamis (27/3/2014).

Dituntut 5 Tahun, Pemilik 0,65 Gram Shabu Hanya Pasrah

27-03-2014 | 14:54 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Muhammad Edi Nasution (55), terdakwa kasus kepemilikan narkotika jenis shabu seberat 0,65 gram hanya pasrah mendengar Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut hukuman penjara selama 5 tahun.

Anak Wawako Tanjungpinang Jadi Tersangka KDRT

27-03-2014 | 14:21 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Anak Wakil Wali Kota Tanjungpinang H. Syahrul yang berinisial MA ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) terhadap istrinya berinisial Sy.

Istri Diganggu, Tukang Parkir Sayat Tetangga Pakai Pisau Lipat

27-03-2014 | 13:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Abdul Hamid (30), warga Perumahan Happy Garden, Baloi terpaksa harus mendapatkan pertolongan medis di Rumah Sakit Budi Kemuliaan (RSBK) setelah disayat Ma, seorang tukang parkir yang tak lain tetangga kosnya, Rabu (26/3/2014) sekitar pukul 18.00 WIB.