Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polres Tanjungpinang Koordinasikan dengan Polda Kepri untuk Periksa Anggota Dewan

09-09-2014 | 09:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polres Tanjungpinang akan berkoordinasi dengan Polda Kepri untuk melakukan pemanggilan dan pemeriksaan terhadap Agung Triyanto, anggota DPRD Kota Tanjungpinang, dalam perkara dugaan penyelundupan solar yang dibongkar anggota Intel Kodim 0315/Bintan, di Tanjungsebauk, Senggarang, Kamis (21/8/2014) lalu. Agung diduga sebagai pemilik dan penyandang dana serta mengorganisir penyelundupan serta pengangkutan BBM jenis solar tersebut.

Terlibat Pencurian dan Penyelundupan BBM, Pertamina Segera Pecat Yusri

09-09-2014 | 08:49 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero) Ali Mundakir menegaskan, perseroan bakal memecat karyawannya jika terbukti terlibat dalam kasus pencurian minyak dan penyeludupan BBM di Kepulauan Riau.

Polda Kepri Terus Kembangkan Penyidikan Kasus Korupsi Bansos di Natuna

09-09-2014 | 08:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Proses penyidikan dugaan korupsi Bansos Kabupaten Natuna senilai Rp1 miliar terus dikembangkan penyidik Polda Kepri melalui Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus). 

PT Massa Batam Tidak Pernah Suruh Intan Ubah Nama Kapal MV Eagle Prestige

09-09-2014 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sidang lanjutan kasus pemalsuan dokumen MV Eagle Prestige di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Senin (8/9/2014) memasuki agenda mendengarkan keterangan saksi pelapor, Lau Swee Nguong dari PT Massa Batam.

Hakim Ungkap Keterlibatan Pihak Lain dalam Perkara Korupsi UMRAH

08-09-2014 | 20:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sederet nama disebut terlibat dalam korupsi proyek pembangunan gedung belajar baru Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH). Hal itu terungkap dalam persidangan yang digelar di Pengadilan Negeri Tipikor Tanjungpinang, Senin (8/9/2014).

Dua Koruptor UMRAH Hanya Divonis 1 Tahun 2 Bulan

08-09-2014 | 19:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dua terdakwa kasus korupsi proyek pembangunan gedung belajar baru Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH), Tengku Afrizal dan Rudjianto Sujatmiko, hanya divonis 1 tahun dan 2 bulan penjara. Keduanya dinyatakan oleh majelis hakim terbukti dan rugikan negara Rp864 juta.

Pisau yang Digunakan untuk Bunuh Sumirah dan Anaknya Dikirim ke Labforensik Medan

08-09-2014 | 19:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polisi akhirnya menemukan sebuah pisau yang diduga telah digunakan pelaku untuk membunuh Sumirah (80) dan anaknya, Raizal (40). Pisau tersebut ditemukan di dapur rumah korban di Jalan Ganet RT01/RW02, Kelurahan Pinang Kencana, Kecamatan Tanjungpinang Timur, saat polisi melakukan olah TKP pada Minggu (7/9/2014) malam.

Dalam Sehari, Polsek Lubukbaja Terima Dua Laporan Kasus Penjambretan

08-09-2014 | 17:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Aksi jambret di Batam semakin meresahkan. Hampir setiap hari selalu ada korban. Bahkan dalam sehari, aparat kepolisian bisa menerima satu atau lebih laporan telah menjadi korban jambret dari masyarakat.