Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Demi Beli Susu Anak, Pria Ini Nekat Mencopet

16-03-2015 | 15:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ade Heriyanto nyaris dihakimi massa setelah nekat mencopet dompet milik Sri Muawana (31) di depan TK Al Azhar, Sagulung, Senin (16/3/2015) sekitar pukul 10.00 WIB. Namun, massa yang berhasil mengamankan merasa iba lantaran Ade mengaku terpaksa mencopet karena tak memiliki uang untuk membeli susu anaknya.

Pelaku Kejahatan di Batam Dinilai Sudah Baca Situasi

16-03-2015 | 14:23 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Para pelaku kejahatan di jalanan diduga mulai mempelajari tindak tanduk penumpasan kriminal yang dilakukan kepolisian dan terkesan kucing-kucingan.

Disabet Parang, Dua Warga KDA Dibegal di Terowongan Pelita

16-03-2015 | 13:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Meski upaya penumpasan kejahatan, seperti geng motor, begal, jambret dan lainnya gencar dilakukan, ternyata belum membuat para pelaku kejahatan jalanan ini jera.

‎Anak Wawako Tanjungpinang Bantah Gadaikan Mobil ke Terdakwa Pengedar Narkoba

16-03-2015 | 10:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - M. Andi, anak Wakil Wali Kota Tanjungpinang, Syahrul, membantah menggadaikan mobil Nissan Grand Livina bernomor polisi BP 1001 WD, yang digunakan Usman bin Solihin, terdakwa pengedar narkoba, yang ditangkap BNN di Wisma Fajar Tanjungpinang, pada Kamis (21/8/2014) lalu. 

Satpolair Polres Lingga Kembali Amankan Kapal Bermuatan 5 Ton Kayu Diduga Hasil Pembalakan Liar

16-03-2015 | 08:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Satuan Polisi Air Kepolisian Resor Lingga kembali mengamankan kapal pompong bermuatan kayu yang diduga hasil pembalakan liar, pada Sabtu (14/3/15) dini hari. Kayu berbentuk balok yang berhasil diamankan diperkirakan sebesar 5 ton.

Dipanaskan di Depan Rumah, Yamaha Mio Milik Warga Tiban Ini Dibawa Maling

14-03-2015 | 18:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Harjono (24), warga Tiban BTN, Kelurahan Tiban Lama, Kecamatan Sekupang, kehilangan sepeda motor kesayangannya saat diparkir di depan rumahnya, Sabtu (14/3/2015) sore pukul 15.00 WIB. Yamaha Mio miliknya itu hilang saat dipanaskan.

Satu Pengedar dan Dua Pemakai Narkoba Dibekuk Polsek Nongsa

14-03-2015 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seorang pengedar narkoba, Hd, serta dua pemakai, Ht dan St, dibekuk Polsek Nongsa. Kasusnya kemudian dilimpahkan ke Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polresta Barelang untuk proses selanjutnya.

Motif Penggorokan Perempuan Warga Sagulung Masih Misterius

14-03-2015 | 15:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Motif penggorokan leher salah satu penyanyi lokal Batam, hingga kini masih misterius. Merlina Wahyu Lestari (23) yang menjadi korban penggorokan pada hari Jumat (13/3/2015) dini hari di Kavling Sagulung Bahagia Blok A, Sagulung, itu masih terbaring lemas dan belum bisa berbicara banyak.