Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Lantamal IV Pastikan Usut Tuntas Sindikat BBM Ilegal Jaringan Internasional

14-09-2016 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - ‎Lantamal IV Tanjungpinang akan mengusut tuntas sindikat penjual Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal jaringan internasional kapal tanker Vier Harmoni.

Polair Polda Kepri Musnakan 1,8 Ton Daging Celeng

14-09-2016 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jajaran Polisi Perairan (Polair) Polda Kepri bersama Balai Karantina Pertanian kelas 1 Batam melakukan gelar perkara pemusnahan 1,8 ton daging celeng. Pemusnahan itu dilakukan setelah mendapatkan persetujuan dari Pengadilan Negri Batam.

Tim WFQR IV Lanal Dabo Singkep Tangkap Tiga Kapal

14-09-2016 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tim Western Fleet Quick Response (WFQR) 4 Lanal Dabo Singkep berhasil menggagalkan upaya "kencing" bahan bakar minyak (BBM) illegal ship to ship di perairan Alang Tiga, Dabo Singkep, Kabupaten Lingga, Selasa (13/9/2016) pukul 22.30 WIB.

Awas! Parkir Mobil 2 Jam di Pelabuhan Punggur, Juru Parkir Patok Rp50 Ribu

14-09-2016 | 16:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Parkir liar yang berada di atas Pelabuhan Domestik Telaga Punggur mulai memasyarakat. Pasalnya, harga parkir yang dipatok oleh tukang parkir abal-abal mengisyaratkan terjadinya pemerasan.

Idul Adha, Penyelundup Tiarap Patroli Polair Pulang Tangan Kosong

14-09-2016 | 15:23 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Penyelundup barang dan orang hingga pencuri ikan yang kerap kali berurusan dengan aparat penegak hukum di laut, Polisi Perairan (Polair) Polda Kepri tampaknya tiarap di hari raya Idul Adha.

Jilbab Perempuan Muslim asal Skotlandia Dibakar di New York

14-09-2016 | 09:50 WIB

 

BATAMTODAY.COM, New York - Busana Muslim seorang perempuan asal Skotlandia, Inggris dibakar di kawasan Fifth Avenue, New York.

Aparat Jangan Hanya Gertak Sambal Terkait Masuknya Barang Illegal ke Bintan

13-09-2016 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Tertangkapnya barang elektronik berupa kipas angin dan bola lampu oleh anggota Satpolair Polresta Batam, milik salah satu pengusaha atau toko elektronik Tanjunguban, harus ditanggapi serius oleh aparat pemerintah dan penegak hukum.

Berdalih Ingin Kumpul dengan Anak-anaknya, Pasutri Ini Menangis Minta Keringan Hukuman

13-09-2016 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pasangan suami istri, Salihin bin Asmad (46) dan Hj Kamariya ‎binti Musri (43), terdakwa kurir sabu, menangis saat meminta keringanan hukuman, dengan dalih agar bisa berkumpul dengan anak dan ibunya di kampung.