Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Apa Dampak Membiarkan Bayi Menangis Hingga Tertidur

28-05-2016 | 09:02 WIB

BATAMTODAY.COM, London - Dalam jurnal Pediatrics, para peneliti dari Flinders University di Australia mengatakan bahwa membiarkan bayi "menangis sepuasnya" - dengan kata lain, menangis hingga tertidur sendiri - tidak akan menyebabkan gangguan psikologis jangka panjang.

 

Danrem Perintahkan Prajurit se Kepri Lakukan Donor Darah

27-05-2016 | 18:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komandan Resor Militer (Danrem) 033 Wira Pratama, Kolonel Inf Madsuni, mengatakan sebanyak 200 orang gabungan dari prajurit Kompi, Batalion, Kodim, Korem dan masyarakat, melakukan bakti sosial  donor darah yang dilaksanakan di Jalan Sultan Mahmud, RW 06, Kelurahan Tanjung Unggat di Kota Tanjungpinang, Jumat (27/5/2016). 

Kepala BKKBN Sarankan Perempuan Jangan Menikah Sebelum Usia 21 Tahun

27-05-2016 | 13:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana (BKKBN) Pusat, Surya Chandra Surapaty menyarankan kepada kalangan perempuan agar jangan menikah sebelum usia menginjak 21 tahun.

Nenek 65 Tahun Melahirkan Empat Bayi Kembar

27-05-2016 | 11:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Berlin - Seorang nenek berusia 65 tahun telah melahirkan empat bayi kembar di sebuah Rumah Sakit di kota Berlin, Jerman, pada pekan ini.

Bayi Jumbo Seberat 7 Kg Lahir di India

27-05-2016 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, New Delhi - Seorang perempuan muda di India melahirkan seorang bayi perempuan dengan bobot hampir 7 kg, 6,8 kilogram. Sejumlah dokter mengatakan bayi itu amat mungkin mencatatkan rekor sebagai bayi terberat di India.

 

Nurdin Basirun Janjikan Empat Spesialis Di RSUD Tanjunguban

26-05-2016 | 19:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Gubernur Kepri, Nurdin Basirun yang melakukan kunjungan kerja ke RSUD Kepri Tanjunguban, Kamis (26/5/2016). usai melakukan perbincangan dengan pegawai RS dan mengetahui masih adanya kekurangan tenaga spesialis, langsung menyanggupi untuk menambah tenaga spesialis.

Sekarang Peserta BPJS Tidak Bisa Lagi Sembarangan Masuk Rumah Sakit

26-05-2016 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Meskipun BPJS telah diluncurkan sejak lama dan sistem rujukan pun telah disosialisasikan, namun ternyata masih saja masyarakat tidak mengikuti sistem rujukan tersebut. 

Penggunaan Obat Anti-Depresi Dinilai Tak Efektif

25-05-2016 | 16:46 WIB

BATAMTODAY.COM - Para dokter di Australia tengah didesak untuk mempertimbangkan pengobatan lain bagi depresi dan kecemasan selain obat anti-depresi.