Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DP4 Batam Capai 823.134 Jiwa

07-02-2013 | 13:40 WIB

BATAM, batamtoday - Wali Kota Batam Ahmad Dahlan menyerahkan Data Penduduk Potensi Pemilih Pemilu (DP4) Kota Batam ke KPU Batam, Kamis (7/2/2013). Jumlah penduduk yang berhak untuk memilih sebanyak 823.134 jiwa.

Pemprov Kepri Serahkan DP4 ke KPU

07-02-2013 | 12:54 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Pemerintah Provinsi Kepri menyerahkan Data Penduduk Potensian Pemilih Pemilu (DP4) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kepri, sebagai awal dilaksanakannya tahapan pelaksanaan Pemilihan Legislatif (Pileg) dan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2014.

DPRD Batam Sahkan Perda Retribusi IMTA

06-02-2013 | 16:05 WIB

BATAM, batamtoday - DPRD Kota Batam mengesahkan Perda retribusi perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA) pada Rapat Paripurna ke II masa sidang I tahun 2013, Rabu (6/2/2013).

Jumaga Nadeak Jabat Wakil Ketua I DPRD Kepri

06-02-2013 | 12:18 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Jumaga Nadeak, ketua Fraksi PDI Perjuangan di DPRD Provinsi Kepri akhirnya menggantikan posisi Lis Darmansyah di jabatan Wakil Ketua I DPRD Kepri.

66 Persen Anggaran Kemendagri untuk PNPM

05-02-2013 | 20:13 WIB

JAKARTA, batamtoday -Pemerintah memberi kesempatan yang besar bagi masyarakat dan masyarakat desa, untuk bangkit dan memberdayakan dirinya. Hal ini berkaitan dengan besarnya anggaran untuk memberdayakan masyarakat dan masyarakat desa.

Mendagri Jamin DP4 Sudah Bersih dari Data Ganda

05-02-2013 | 19:39 WIB

JAKARTA, batamtoday - Pemerintah dalam hal ini Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) optimistis masalah pemilih ganda dalam Pemilu 2014 dapat terselesaikan. Hal ini karena Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilu (DP4) telah "dibersihkan" dari hal-hal yang sifatnya ganda.

20 Ribu Warga Tanjungpinang Terancam Kehilangan Hak Suara di Pileg 2014

04-02-2013 | 18:37 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Akibat data agregat yang diserahkan Pemerintah Kota Tanjungpinang ke KPU tidak sesuai dengan data jumlah pemilih pada Pemilihan Wali Kota (Pilwako) Tanjungpinang 2012, sebanyak 20 ribu penduduk Tanjungpinang terancam hak suaranya akan hilang dan tidak dapat memilih pada Pemilihan Legislatif 2014 mendatang.

Terkendala Dana, KPU Tanjungpinang Belum Mulai Tahapan Pileg dan Pilpres

04-02-2013 | 18:06 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - KPU Tanjungpinang hingga saat ini belum memulai tahapan pelaksanaan Pemilihan Legislatif dan Pemilihan Presiden sesuai dengan Peraturan KPU nomor 48 Tahun 2013 tentang pelaksanaan tahap Pemilihan Legislatif 2014 lantaran terkendala dana.