Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Panwaslu dan Khususnya KPU Dilarang 'Mojok' dengan Paslon

21-12-2017 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Republik Indonesia mewanti-wanti kepada anggota Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) dan terutama Komisi Pemilihan Umum (KPU) agar tidak "mojok" berdua dengan pasangan calon wali kota atau wakil wali kota.

Antisipasi Kampanye Hitam, Media Sosial Diawasi Selama Pilkada

20-12-2017 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), Komisi Pemilihan Umum (KPU), Kementerian Komunikasi dan Informatika, serta Polri bakal mengawasi percakapan di media sosial sepanjang pilkada 2018.

KPU Lingga Faktualkan Kepengurusan Partai Solidaritas Indonesia

20-12-2017 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Daiklingga - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lingga melakukan verifikasi faktual terhadap Partai Solidaritas Indonesia (PSI) yang ada di Lingga, Selasa (19/12/2017) sore.

Jokowi Diminta Hati-hati, KPK Mulai Berani Incar Istana

19-12-2017 | 14:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah kasih warning agar berhati-hati kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk waspada dan jangan mudah percaya dengan manuver Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang mulai membidik lingkaran Istana, terkait kasus dugaan korupsi bekas Direktur Jenderal Perhubungan Laut (Dirjen Hubla), Antonius Tonny Budiono.

KPU Tanjungpinang Cabut Nomor Undian Dua Parpol untuk Verifikasi Faktual

19-12-2017 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tanjungpinang melakukan pencabutan nomor undian pencuplikan sampel keanggotaan Partai politik (Parpol) calon peserta Pemilu tahun 2019, Selasa (19/12/2017) di Kantor KPU Kota Tanjungpinang.

DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi Batam Ke-188

18-12-2017 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam menggelar rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi Batam (HJB) ke-188, Senin (18/12/2017) pukul 14.00 Wib.

Agar Berjalan Sesuai Prosedur, Panwascam Pantau Verifikasi Faktual Parpol Lingga

18-12-2017 | 14:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Daiklingga - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Lingga melibatkan Panwascam untuk turut serta mengawasi jalannya tahapan verifikasi faktual partai politik (Parpol) di Kabupaten Lingga.

Dwi Sosialisasikan UU Pemilu di SMK Plus Kemilau Bangsa Batam

18-12-2017 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Anggota Komisi II DPR RI dari Dapil Kepulauan Riau Dwi Ria Latifa melaksanakan kegiatan sosialisasi Undang-Undang nomor 7 tahun 2017 tentang Pemilihan Umum di SMK Plus Kemilau Bangsa, Jalan Gajah Mada Komplek Stevonica Tiban III Batam, Senin (18/12/2017).