Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

SLB Dibangun di Lingga, Guru-guru SMAN 1 Singkep Terusir

06-02-2015 | 13:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Rencana pembangunan Sekolah Luar Biasa (SLB) di Kabupaten Lingga yang beberapa tahun tersendat akibat ketiadaan lahan, akhirnya mencapai titik terang. Namun pembangunan SLB itu justru mengorbankan sejumlah guru di Dadbosingkep.

Mendikbud Targetkan KIP Bisa Jangkau 19,2 Juta Anak Tahun Ini

06-02-2015 | 12:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menargetkan program "Indonesia Pintar" bisa menjangkau 19,2 juta anak pada tahun ini. Kemendikbud mengusulkan anggaran sebesar Rp7,1 triliun dalam APBN Perubahan untuk peningkatan cakupan penerima kartu Indonesia Pintar (KPI) tersebut.

2.171 Siswa di Anambas Akan Ikuti Ujian Nasional

06-02-2015 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tarempa - Sebanyak 2.171 siswa di Kabupaten Kepulauan Anambas tercatat akan mengikuti ujian nasional tahun 2015. Setiap sekolahjuga telah melaksanakan terobosan sebagai persiapan untuk menghadapi UN yang digelar pada April dan Mei mendatang.

Puluhan Siswa SMKN 3 Batam Demo ke DPRD Minta Kepala Sekolah Diganti

05-02-2015 | 14:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Puluhan siswa SMK Negeri 3 Batam berunjuk rasa di depan gedung DPRD Batam, Kamis (5/2/2015). Mereka menuntut agar Kepala SMK Negeri 3 Batam, Hendra Debeny, dicopot dari jabatannya.

Kisruh dengan BEM, Inilah Penjelasan Rektor Universitas Putera Batam

05-02-2015 | 08:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pihak Universitas Putera Batam (UPB) menilai Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) telah melakukan pelanggaran atas peraturan dan tata tertib yang berlaku di kampus itu. Belasan pengurus BEM tersebut disebut telah melakukan pengrusakan beberapa fasilitas yang ada di UPB serta pelanggaran lainnya.

Baru Terapkan K-2013 Satu Semester, Sekolah Tetap Kembali Gunakan K-2006

04-02-2015 | 09:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Anies Baswedan, kembali menekankan bahwa penerapan Kurikulum 2013 (K-2013) mengacu pada Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 160 Tahun 2014 tentang Pemberlakuan Kurikulum 2006 (K-2006) dan Kurikulum 2013. Menurut peraturan itu, sekolah yang tetap menerapkan K-2013 adalah satuan pendidikan dasar dan pendidikan menengah yang telah menerapkannya selama tiga semester.

Tablet Bisa Berdampak Buruk Bagi Perkembangan Sosial Anak

03-02-2015 | 10:27 WIB

BATAMTODAY.COM - Penggunaan komputer tablet atau ponsel pintar secara berlebihan bisa berpengaruh negatif terhadap kemampuan sosial dan kemampuan memecahkan masalah pada anak.

Pejabat Dinas Pendidikan Kepri Bantah Bantuan untuk Sekolah Asal Diberikan

02-02-2015 | 16:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Seksi SMA, Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Juritno, membantah bahwa bantuan untuk sekolah diberikan secara "sembarangan". Mengenai bantuan untuk labor SMAN 5 Tanjungpinang yang dinilai tanpa koordinasi dan tidak tepat sasaran, Juritno mengaku bahwa bantuan tersebut diberikan sesuai dengan proposal yang diajukan pihak sekolah.