Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Seribu Lebih Sekolah Telah Miliki Akses Internet Cepat

02-03-2019 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) telah menyalurkan donasi akses internet ke lebih dari 1.000 sekolah di berbagai daerah di Indonesia.

Guru Non ASN Kepri Dapat Jaminan BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan

28-02-2019 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Setelah sekian lama menanti, akhirnya ratusan guru non ASN atau Guru Tidak Tetap (GTT) tingkat SMA/SMK/MA se-Provinsi Kepri mendapatkan Jaminan sosial baik itu BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan.

Isdianto Janji Perhatikan Nasib Guru Tidak Tetap di Kepri

26-02-2019 | 15:27 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Gubernur H Isdianto mengatakan, secepatnya akan mencarikan solusi terhadap permasalahan para Guru Tidak Tetap (GTT) Provinsi Kepri. Termasuk jika harus membicarakannya dengan Kementerian Pendidikan.

Tim Safety Riding Capella Honda Edukasi Pelajar SMK IT Darussalam Batam

26-02-2019 | 11:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Melanjutkan program Safety Riding Goes to School, Tim Safety Riding Capella Honda berkunjung ke SMKIT Darussalam Batam. Ini merupakan sekolah keempat dalam dua bulan terakhir yang dikunjungi tim yang konsen di bidang keselamatan berkendara ini.

Tahun Ini, 183 SMA Sederajat di Kepri Laksanakan UNBK

21-02-2019 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 183 sekolah tingkat SMA/SMK dan MA di lingkungan Provinsi Kepri bakal melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) pada tahun 2019 ini.

Nurdin Minta Pelajar SMAN 1 Lingga Teladani Jiwa Kepahlawanan

20-02-2019 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Gubernur Kepri, H Nurdin Basirun mengatakan banyak hal yang bisa memacu peningkatan pendidikan dalam upaya menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas. Salah satunya adalah menempatkan jiwa kepahlawanan di dalam setiap insan yang mana menjadi contoh suri tauladan bagi pendidikan.

Pemerintah Hingga Kini Sudah Tutup 243 PTS Bermasalah

19-02-2019 | 12:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir, mengatakan, pemerintah hingga saat ini telah menutup 243 perguruan tinggi swasta (PTS) di Tanah Air. Ratusan PTS tersebut ditutup karena dianggap bermasalah dan tidak mematuhi.

SMA/SMK se-Kepri Dapat Dana Bos Rp 87 Miliar, Pencairan Tinggal Tunggu Pergub

18-02-2019 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Untuk tahun 2019, Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau, melalui Dinas Pendidikan (Disdik), memperoleh dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dari pemerintah pusat sebesar Rp 87 miliar.