Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ekstrakurikuler Seni Budaya SMP Ananda, Wujudkan SDM Berkualitas dan Berkarakter

02-03-2020 | 09:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dr. Kasiyan, M. Hum, dosen prodi Seni Rupa Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Yogyakarta, pernah membahas kapabilitas seni bagi siswa dalam makalah konsep pendidikan seni yang ditulisnya.

Ribuan Anak TK Antusias Ikuti Senam Massal di Alun-alun Engku Putri

29-02-2020 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ribuan siswa Taman Kanak-kanan (TK) se-Kota Batam turut ambil bagian dalam kegiatan senam massal di Alun-alun Engku Putri, Batam Center, Sabtu (29/2/2020).

Polantas Beri Buku Tertib Berlalu Bintas kepada Pelajar SMAN 1 Bintan

28-02-2020 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Unit Lalulintas bersama Bhabinkamtibmas Sei Lekop berikan buku tertib berlalu lintas kepada pelajar SMAN 1 Bintan, Jumat (28/2/2020).

Pelajar SMA di Kepri Gunakan Sepeda ke Sekolah, Hanya Bersifat Imbauan

27-02-2020 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Pendididkan Kepulauan Riau menegaskan pelajar SMA tidak diwajibkan menggunakan sepeda ke sekolah, melainkan diimbau oleh pihak sekolah berdasarkan surat edaran untuk menggunakan alat transportasi itu ke sekolah.

Dengan Merdeka Belajar, Pendidikan Kepri Semakin Berkualitas

27-02-2020 | 19:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Plt Gubernur H Isdianto mengatakan, pihaknya mendukung program baru dunia pendidikan yang digagas Menteri Nadiem Makarim. Program-program yang dicanangkan harus bisa mewujudkan kemajuan pendidikan di Kepulaun Riau.

7 Siswa Sampoerna Academy Raih Penghargaan Outstanding Cambridge Learner Awards

27-02-2020 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Prestasi mendunia diraih Sampoerna Academy, di mana sebanyak tujuh siswanya membawa pulang 'Outstanding Cambridge Learner Awards'.

Dewan Pers Percayakan UPN Veteran Yogyakarta Gelar 'UKW Perbatasan' di Natuna

25-02-2020 | 17:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Yogyakarta - Dewan Pers memberi kepercayaan kepada Lembaga Uji UPN (Universitas Pembangunan Nasional) Veteran Yogyakarta untuk menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW) di Natuna.

Rahma Serahkan KTP-el untuk Siswa SMKN 2 Tanjungpinang

24-02-2020 | 16:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik sangat perlu untuk dapat menciptakan sistem administrasi kependudukan yang rapi dan teratur dalam rangka mempermudah pemberian pelayanan publik oleh pemerintah kepada seluruh masyarakat.