Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

SMAN 1 Singkep Jadi Sekolah Ramah Anak

22-02-2020 | 13:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - SMA Negeri 1 Singkep dinobatkan menjadi Sekolah Ramah Anak oleh Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Lingga. Sabtu (22/2/2020).

KPAI Minta Seleksi Guru Diperketat, Cegah Kejahatan Seksual Siswa

22-02-2020 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) meminta perekrutan tenaga pendidik dan petugas di sekolah melalui penyaringan secara ketat dan mewaspadai perilaku menyimpang calon guru, guna mencegah kejahatan seksual terhadap anak.

PWI Kepri Berbagi Ilmu Jurnalistik dan Literasi di SMAN 26 Batam

20-02-2020 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Puluhan pelajar di SMAN 26 Batam mengikuti program pelatihan jurnalistik dan literasi, Rabu (19/2/2020). Kegiatan ini terlaksana atas kerjasama Forum CEO Media Siber Kepri dengan PWI Kepri.

Sudah Semua Sekolah di Kepri Gelar Gladi Bersih UNBK

17-02-2020 | 19:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Seluruh sekolah di Kepri yang menggelar ujian nasional berbasis komputer (UNBK), telah melaksanakan geladi bersih.

Rumah Quran dan Tahfidz S. Abdurrahman M.S. II Diresmikan

17-02-2020 | 14:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rumah Quran dan Tahfidz S. Abdurrahman M.S. II dibawah pimpinan Ustaz Amiruddin diresmikan, Sabtu (15/2/20). Hadirnya Rumah Quran dan Tahfidz ini merupakan bentuk keperdulian Yayasan Amanah Warisan Kesultanan Riau Lingga dalam pengembangan generasi bangsa Islami sejak usia dini. 

2 Syarat Utama Guru Honorer Bisa Terima Gaji dari Dana BOS

17-02-2020 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menyatakan ada beberapa syarat yang harus dipenuhi guru honorer agar bisa bisa mendapatkan Bantuan Operasional Sekolah (BOS).

Maksimal 50 Persen dari Dana BOS untuk Gaji Guru Honorer, Ini Syaratnya

12-02-2020 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengubah mekanisme dana bantuan operasional sekolah (BOS) untuk tahun anggaran 2020. Perubahan tersebut salah satunya bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan guru honorer.

Tahun Ini, Dana BOS Ditransfer Langsung ke Rekening Sekolah

12-02-2020 | 19:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mulai tahun 2020, dana bantuan operasional sekolah (BOS) ditransfer Kementerian Keuangan langsung ke rekening sekolah, sehingga tidak lagi melalui Rekening Kas Umum Daerah (RKUD) Provinsi.