Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Lima Peristiwa di Hari Jumat

15-11-2019 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Hari Jumat merupakan hari istimewa bagi kaum Muslim. Pada hari itu, pintu keberkahan dan kebaikan dibuka oleh Allah dan pahala amal ibadah dilipatgandakan.

Bright Goes to Campus Bersama ESDM Provinsi Kepri Sosialisasi Ketenagalistrikan di Unrika Batuaji

14-11-2019 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bright PLN Batam Goes to Campus adakan sosialisasi bertemakan Ketenagalistrikan bersama ESDM Provinsi Kepri di aula mini Universitas Riau Kepulauan (Unrika) Batuaji, Rabu (13/11/2019).

Kepri Masih Butuh Sekitar 500 Tenaga Pendidik untuk SMA/SMK

13-11-2019 | 18:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepri mengatakan bakal masih membutuhkan sekitar 500 tenaga pendidik atau guru untuk seluruh sekolah di tingkat SMA/SMK.

149 Pelajar SMK se-Kepri Ikuti LKS SMK XVI Tahun 2019

12-11-2019 | 18:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 149 pelajar SMK, yang ada di wilayah Kepri mengikuti Lomba Kompetinsi Siswa (LKS) SMK XVI Tahun 2019, kegiata yang dimulai sejak 11 - 15 November 2019 itu, digelar di Hotel Goleden View, Batam.

Polsek Bintan Utara Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri 2019 di SMK Muhammadiyah Tanjunguban

12-11-2019 | 08:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Polsek Bintan Utara melakukan sosialisasi penerimaan anggota Polri 2019 kepada siswa dan siswi SMK Muhammadiyah Tanjunguban, Senin (11/11/2019). Sosialisasi tersebut disampaikan oleh Kanit Binmas Iptu Edison yang mewakili Kapolsek Bintan Utara, Kompol Arbaridi Jumhur.

Bupati Bintan Serahkan Bantuan Seragam dan Kelengakapan Sekolah

09-11-2019 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Bupati Bintan Apri Sujadi, menyerahkan bantuan seragam sekolah dan alat kelengkapan sekolah secara simbolis di SDN O4 Bintan Utara, di Tanjunguban, Sabtu (9/11/2019).

Kisah Rasulullah Dicekik Pendeta Yahudi, Bukannya Marah Justru Menghukum Umar

09-11-2019 | 10:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seluruh umat Islam tengah melakukan peringatan Maulid Nabi Muhammad Rasulullah SAW. Banyak hal yang baik yang bisa dilakukan dalam memperingatinya dan banyaknya sifat Rasulullah yang patut dicontoh. Salah satunya adalah kasih sayang yang mengalahkan amarahnya.

Sejarah Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW

09-11-2019 | 10:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sejarah lahirnya Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam diperingati dengan menggelar acara Maulid Nabi Muhammad SAW. Perayaan ini tak dikenal selama Rasulullah SAW masih hidup.