Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Soal Tragedi Kanjuruhan, Johan Budi: Jangan Hanya Evaluasi, Tapi Pidanakan Juga

03-10-2022 | 15:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI Johan Budi Sapto Prabowo (SP)menyampaikan duka cita mendalam atas insiden tewasnya ratusan orang suporter dalam laga Arema FC vs Persebaya di Stadion Kanjuruhan Malang, Sabtu (3/10/2022).

Pemerintah Bentuk Tim Gabungan Independen Pencari Fakta Tragedi Kanjuruhan

03-10-2022 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengatakan, pemerintah bakal membentuk tim gabungan khusus untuk mengungkap tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur. Mahfud menyebut, hal ini sesuai dengan instruksi Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Untuk mengungkap kasus atau peristiwa Kanjuruhan yang terjadi pada tanggal 1 Oktober 2022, maka pemerintah membentuk Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF)," kata Mahfud dalam konferensi pers di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Senin (3/10/2022).

Partai Gelora Dorong Pihak yang Bertanggungjawab atas Tragedi Kanjuruhan Diproses Hukum

03-10-2022 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia menyampaikan duka dan kepedihan yang mendalam atas terjadinya tragedi kemanusiaan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur yang menewaskan ratusan korban jiwa usai pertandingan Liga 1 antara Arema FC Vs Persebaya Surabaya di pada Sabtu (1/10/2022) malam.

Kejagung Jadi Lembaga Penegak Hukum Paling Dipercaya Ketimbang KPK dan Polri

02-10-2022 | 15:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Lembaga survei Indikator Politik Indonesia merilis tingkat kepercayaan publik terhadap lembaga penegakan hukum. Hasilnya, tingkat kepercayaan publik ke Kejaksaan Agung (Kejagung) paling tinggi yakni sebesar 75%.

Survei ini dilakukan pada 13-20 September 2022. Penarikan sampel menggunakan metode multistage random sampling. Dalam survei ini melibatkan sampel sebanyak 1.220 orang berasal dari seluruh provinsi yang terdistribusi secara proporsional.

Petugas Gagalkan Penyelundupan Narkotika ke Lapas Tanjungpinang

01-10-2022 | 16:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Salah seorang petugas Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tanjungpinang berhasil menggagalkan penyelundupan barang yang diduga narkotika jenis sabu masuk ke Lapas, Jumat (30/9/2022).

Berawal dari salah seorang warga binaan berinisial RA melaporkan kepada petugas, yang saat itu melaksanakan tugas pengawalan terhadap WBP yang bekerja di lingkungan luar Lapas, bahwa dia telah menemukan kotak rokok yang di dalamnya diduga berisi narkotika di area jalan luar Lapas.

IPW Sebut Penahanan Putri Candrawathi, Tepat!

01-10-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Istri Fredy Sambo Putri Candrawathi (PC) resmi ditahan di Rutan Bareskrim Polri, Jumat (30/9/2022).

Ketua Indonesia Police Watch (IPW), Sugeng Teguh Santoso mengatakan, penahanan terhadap tersangka pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat (J) sudah tepat.

Soerya Respationo Laporkan Stafsus Gubernur ke Mapolda Kepri

30-09-2022 | 17:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ketua DPD Partai PDI Perjuangan Kepulauan Riau (Kepri), Soerya Respationo mendatangi Mapolda Kepri, Jumat (30/9/2022) pagi.

Kedatangan Soerya yang didampingi sejumlah petinggi Partai PDI Perjuangan Kepri ini untuk melaporkan salah satu staf khusus (Stafsus) Gubernur Kepri yang dianggap menghina Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto.

Perkosa Anak Majikan hingga Hamil, Romi Divonis 9 Tahun Penjara

30-09-2022 | 13:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Terdakwa Romi bin Alm Iskandar (33), pria paru baya yang kesehariannya bekerja sebagai sopir, masih memiliki waktu yang cukup lama untuk mendekam di balik jeruji besi akibat perbuatan bejatnya.

Sebab, majelis hakim yang memeriksa dan mengadili perkara tersebut menjatuhi hukuman 9 tahun penjara terhadap terdakwa setelah memperkosa Bunga (bukan nama sebenarnya) yang tidak lain adalah anak majikannya sendiri.