Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ditreskrimum Polda Kepri Tangkap 3 Penyelundup TKI Ilegal

21-02-2020 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Subdit IV Ditreskrimum Polda Kepulauan Riau berhasil mengamankan tiga tekong Pekerja Migran Indonesia (PMI) atau TKI ilegal di Pantai Tanjung Memban, Nongsa, Batam.

Bea Cukai Batam Segel Gudang Mikol dan Rokok Ilegal di Sei Panas

21-02-2020 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bea Cukai Batam melakukan penyegelan gudang minuman beralkohol (mikol) dan rokok ilegal di Komplek pergudangan Villa Mas Blok A 13 No 5 Sungai Panas, Batam.

Ketua KPK Tegaskan Penghentian 36 Penyelidikan Bentuk Kepastian Hukum

21-02-2020 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Penghentian 36 perkara di tahap penyelidikan yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai bentuk memberikan rasa kepastian hukum dan keadilan.

Begini Kondisi Erisza Korban Laka Maut Tanjakan Bukit Daeng

21-02-2020 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Erisza Audriani Yuliani, korban kecelakaan maut di tanjakan Bukit Daeng Batuaji hingga kini kondisinya masih belum stabil. Adik Kandung Sri Wahyuni yang meninggal saat peristriwa naas tersebut masih dirawat intensif di ruang (ICU) Rumah Sakit Awal Bros (RSAB) Batam.

Nelayan Pulau Lobam Pemilik 3 Kg Sabu Terancam Hukuman Mati

21-02-2020 | 11:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satriya bin Samsudar, terdakwa kepemilikan narkotika jenis sabu seberat 3.140 gram, menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Kamis (20/2/2020) sore.

Direskrimum Polda Kepri Masuk Nominasi Penghargaan IOM

21-02-2020 | 08:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktur Reserse Kriminal Umum (Direskrimum) Polda Kepri, Kombes Pol Aria Darmanto, masuk nominasi penerima penghargaan dari International Organization for Migration (IOM) karena prestasinya mengungkap kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO), migran, dan perlindungan perempuan dan anak.

Polres Tanjungpinang Tangkap Dua Orang Sindikat Narkoba Internasional

20-02-2020 | 17:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polres Tanjungpinang berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jaringan internasional. Dua orang tersangka dan barang bukti 8,5 Kilogram berhasil diamankan.

Marianus, Penyelundup TKI Ilegal Hanya Divonis 16 Bulan Penjara

20-02-2020 | 15:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Marianus Antonius, pelaku penyelundupan Tenaga Kerja Indonesia (TKI) secara Ilegal akhirnya bisa bernapas lega, setelah divonis dengan pidana 16 bulan penjara.