Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pasien Positif Covid-19 di Kota Batam Tambah Satu, Jadi 35 Orang

05-05-2020 | 12:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pandemi Covid-19 di Kota Batam masih mengganas. Buktinya, satu orang lagi terkonfirmasi positif virus mematikan itu. Dengan demikian total pasien positif Covid-19 di Kota Batam berjumlah 35 orang.

Hal itu disampaikan Wali Kota Batam Muhammad Rudi, melalui siaran pers yang diterima BATAMTODAY.COM, Selasa (5/5/2020).

Kejati Tetapkan 10 Tersangka Baru Kasus Tambang Bauksit di Kepri, 1 ASN Kota Tanjungpinang

05-05-2020 | 12:23 WIB

BATAMTODAYCOM, Tanjungpinang - Setelah menetapkan dua orang tersangka dalam kasus Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) bauksit di Kepri atas nama inisial AJ dan AT, beberapa waktu lalu, Kejati Kepri kembali menetapkan 10 tersangka baru dalam kasus tersebut.

Penetapan 10 tersangka baru ini diungkap Kepala Kejaksaan Tinggi Kepri, melalui Kasipenkum Ali Rahim, kepada BATAMTODAY.COM, saat di temui di ruang kerjanya, Selasa (05/05/20). Selama ini, para tersangka itu diperika sebagai saksi.

Posting Ujaran Kebencian di FB, Pria di Batam Diamankan Polisi

04-05-2020 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seorang pria yang diketahui bernama Raymond Sinaga diamankan pihak kepolisian di Batam, lantaran komentar yang ditulisnya di facebook telah mengluarkan ujaran kebencian menyinggung pihak lain atau suatu kelompok.

Ini Alasan Lina Aniaya Amira di Rumahnya

04-05-2020 | 14:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polisi dikabarkan menemukan fakta baru yang mengejutkan dalam tindak pidana penganiayaan dan dugaan penyekapan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ilegal oleh tersangka Lina, warga Tembesi.

Berdasarkan informasi yang diperoleh, penganiyaan dan perlakukan keji yang dilakukan Lina terhadap korban, Amira, lantaran persoalan sederhana.

Amankan Ibu Pembuang Bayi, Kapolsek Bengkong: Pelaku Malu Karena Hamil di Luar Nikah

04-05-2020 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polsek Bengkong berhasil mengamankan ibu yang tega membuang bayinya di depan rumah warga. Beruntung, bayi berjenis kelamin laki-laki tersebut ditemukan masih dalam keadaan hidup.

Kapolsek Bengkong, AKP Yuhendri, saat dikonfirmasi menyebutkan, ibu dari bayi tersebut berisnisial OMS (21), dan telah diamankan pada Sabtu (2/5/2020) kemarin. Saat ini OMS sudah ditetapkan tersangka.

Polsek Seibeduk Tangkap Dua Pembobol SDN 009 Seibeduk

04-05-2020 | 13:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jajaran Polsek Seibeduk berhasil membekuk dua pembobol Sekolah Dasar Negeri (SDN) 009 Seibeduk, Kelurahan Mukakuning, Kecamatan Seibeduk, Batam. Keduanya adalah Rd (31) dan Ga (19).

Keduanya dibekuk di lokasi berbeda setelah polisi menerima laporan pembobolan SDN 009 yang terjadi pada Rabu (29/4/2020) lalu.

Pelaku Penyekapan Calon TKW di Batam Ditetapkan Tersangka

03-05-2020 | 13:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Lina, majikan seorang calon TKW Indonesia/PMI bernama Amira ditetapkan status sebagai tersangka setelah diamankan dari rumahnya di Tembesi pada Kamis (30/4/2020) malam.

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Kepuluan Riau (Kepri) Kombes Pol Arie Dharmanto mengatakan, sang majikan resmi ditahan oleh Subdit PPA Ditreskrimum Polda Kepri.

Polres Karimun Tangkap Dua Pelaku Curat di Bukit Senang

02-05-2020 | 18:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Satreskrim Polres Karimun berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan pemberatan (Curat) sekaligus mengamankan 2 pelakunya, masing-masing SU dan RW di Bukit Senang, Kamis (30/4/2020).

Kasat Reskrim Polres Karimun, AKP Herie Pramono menyebutkan, penangkapan tersangka SU berdasarkan surat perintah penangkapan nomor SP.Kap/28/IV/2020/Reskrim, tanggal 30 April 2020 sekitar pukul 17.00 WIB.