Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kapolres Lingga Pastikan Tidak Ada Sweeping Saat Natal

21-12-2019 | 13:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Kapolres Lingga AKBP Joko Adi Nugroho memastikan tidak adanya sweeping hingga berpotensi terhadap intoleransi umat beragama di Kabupaten Lingga.

Seorang Remaja Tusuk Pemerkosa Ibunya Hingga Tewas

21-12-2019 | 12:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Surabaya - Seorang remaja di Pasuruan tega menusuk tetangganya dengan pisau hingga tewas. Aksi sadis yang dilakukan terhadap Yasin Fadilah (49), warga Dusun Kisik, Desa/Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, ini dilakukan Senin (16/12/2019) pukul 11.30 WIB.

Polisi Bekuk 2 Tersangka Pembuat Situs Porno, Raup Keuntungan Rp 50 Juta per Bulan

21-12-2019 | 12:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktorat Tindak Pidana Siber Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri menangkap dua orang tersangka pembuat situs berisi konten pornografi. Situs tersebut dikelola untuk menarik minat pengiklan hingga mendapat keuntungan Rp 50 juta per bulan.

BNN Tangkap 42.649 Pelaku dari 33.371 Kasus Narkotika Sepanjang 2019

21-12-2019 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Narkotika Nasional (BNN) bersama Polri, TNI, Bea Cukai dan Imigrasi berhasil mengungkap sebanyak 33.371 kasus narkotika sepanjang tahun 2019.

Pimpinan KPK Baru Harus Tahan Nurhadi Eks Sekretaris MA

21-12-2019 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Penyidik KPK memanggil eks Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi jadi saksi kasus dugaan korupsi Rp 46 miliar berkaitan dengan kasus 'dagang perkara' di MA.

Sepanjang 2019 Tahanan Kasus Narkotika Masih Mendominasi Lapas Barelang

20-12-2019 | 17:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Narkotika dan obat-obat terlarang masih menjadi persoalan menahun yang tak ada habisnya menggerogoti negeri ini.

Presiden Secara Resmi Melantik Lima Pimpinan KPK Periode 2019-2023

20-12-2019 | 15:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi melantik lima pimpinan KPK periode 2019-2023. Mereka membacakan sumpah jabatan di hadapan Presiden Jokowi. Kelimanya secara definitif menjabat sebagai pimpinan KPK, dimana Firly Bahuri sebagai Ketua KPK dan empat lainnya sebagai Wakil Ketua KPK.

Presiden Lantik Dewas KPK, Tumpak Hatorangan Ditunjuk sebagai Ketua

20-12-2019 | 15:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dewan Pengawas KPK periode 2019-2023 membacakan sumpah jabatan di hadapan Presiden Joko Widodo (Jokowi). KPK kini resmi mempunyai Dewan Pengawas (Dewas) KPK yang beranggotakan lima tokoh. Ketua Dewas KPK dijabat oleh Tumpak Hatorangan Panggabean.