Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Komplotan Pelaku Curanmor dan Penadah Diringkus Polisi

10-10-2011 | 16:16 WIB

BATAM, batamtoday - Empat pria yang tergabung dalam komplotan curanmor beserta dua penadah ditangkap anggota dari Polsek Batuaji di tempat berbeda.

DPR Mulai Curigai Sikap Lembek Tifatul Terhadap Kasus Pencurian Pulsa

10-10-2011 | 16:14 WIB

JAKARTA, batamtoday - DPR mempertanyakan sikap lembek Menkominfo Tifatul Sembiring terkait kasus pencurian pulsa pelanggan oleh provider penyedia konten danlayanan telekomunikasi (CP), mulai dicurigai kalangan DPR RI. Anggota Komisi I DPR Tjahjo Kumolo dari F-PDIP meminta kepolisian mengusut tuntas kasus pencurian pulsa itu, sampai ditenemukannya siapa yang bermain di balik semua aktivitas yang merugikan masyarakat itu.

Cabuli Ibu Muda, Dukun Cabul Dibekuk Polisi

10-10-2011 | 14:52 WIB

BATAM, batamtoday - Seorang lelaki bernama Munir Buton yang berprofesi sebagai dukun dan tinggal di permukiman liar Kebun, belakang SMA Negeri 3 Batam, dibekuk aparat Polsek Nongsa lantaran melakukan pencabulan terhadap pasiennya.

Polsek Batuaji Periksa 4 Saksi

09-10-2011 | 17:23 WIB

BATAM, batamtoday - Kepolisian Sektor Batuaji telah memeriksa empat saksi untuk mengusut penyebab terjadinya kebakaran yang menimpa tujuh ruko di Komplek Pendawa Asri beberapa waktu lalu.

Maling Embat Cincin Kawin Milik Pegawai BC

09-10-2011 | 16:56 WIB

KARIMUN, batamtoday - Aksi pencurian kembali terjadi di Karimun dan kali ini menimpa Waliman, seorang pegawai Bea dan Cukai Karimun yang kehilangan satu cincin kawin miliknya.

Terlibat Curi Laptop, Namuli Babak Belur Dihajar Warga

09-10-2011 | 16:25 WIB

BATAM, batamtoday - Namuli Hutagaol (25) babak belur dihajar warga lantaran tertangkap basah saat mendalangi aksi pencurian laptop milik Sigit Sumaryono (30) di Perumahan Anggara, Sagulung pada Minggu (9/10/2011).

Ketua Kelompok Nelayan Jadi Mafia Hukum

09-10-2011 | 13:10 WIB

TANJUNGPINANG,batamtoday- Hanya untuk memenuhi keinginanya sendiri, dua ketua kelompk nelayan Persatuan Nelayan Pesisir kota baru Keluarahan Senggarang, Aswardi dan Zaini Dahlan diduga menjadi mafia hukum, yang melecehkan Pengadilan dan menipu 200 warga nelayan di Senggarang. Hal itu dilakukan, kedua pengurus persatuaan Nelayan Senggarang ini dengan cara membuat kesepakatn dengan bayaran Rp.320 juta dana sagu hati secara diam-diam dari pihak PT.Perjuangan.

Pengendara Sepeda Motor Tabrak Mobil

08-10-2011 | 15:32 WIB

TANJUNGPINANG, batamtoday - Lantaran asyik menggunakan handphone saat berkendara, seorang pelajar, Adi (17) menabrak sebuah mobil Honda Jazz putih milik Arbi, warga Tanjungpinang saat keduanya melintas di Jalan Raja Haji Fisabilillah, samping Kampus Stisipol pada Jumat (7/10/2011) sekitar pukul 19.00 WIB.