Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Digugat Marjuki, Gun Ami Bakal Gugat Balik

19-08-2014 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gun Ami, pengusaha bauksit yang digugat rekan bisnisnya beberapa waktu lalu atas utang-piutang sewa alat berat, akan menggugat balik Marjuki alias Tono. Sementara mengenai putusan pengadilan yang mengabulkan gugatan Marjuki tidak akan ditanggapi karena putusan tersebut dinilai sepihak dan sengaja tidak memberitahukan pada dirinya selaku tergugat secara layak atas gugatan dan sidang yang berlangsung secara marathon di Pengadilan negeri (PN) Tanjungpinang.

Ditpam BP Batam Kembali Amankan Kayu Hasil Pembalakan Liar di Hutan Lindung

19-08-2014 | 07:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Hanya beselang sepekan setelah mengamankan puluhan batang kayu hasil pembalakan liar di kawasan hutan lindung Dam Duriangkang, Direktorat Pengamanan Badan Pengusahaan (Ditpam BP) Batam kembali mengamankan ratusan batang kayu hasil pembalakan liar di hutan lindung kawasan Bumi Perkemahan Telaga Punggur, Senin (18/8/2014) sore.

Beraksi Ratusan Kali, Pencuri Spesialis Satria FU dan Matik serta Penadah Berhasil Dibekuk

18-08-2014 | 17:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kepolisian Sektor (Polsek) Batam Kota berhasil membekuk 2 pelaku pencurian kendaraan sepeda motor (curanmor), Lutfi (25) dan Hendra alias Romi (30), serta 4 orang penadah, Agus (25), Hero (20), Yono (30) dan Yadi (34). Selain itu, sebanyak 12 unit sepeda motor hasil curian juga, ikut diamankan sebagai barang bukti.

Pelaku Pelangsir Solar Berkedok Tanki Air Bersih Ternyata Oknum TNI AL

18-08-2014 | 17:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Identitas sopir truk pelangsir solar, dengan modus menggunakan truk tangki air BP 9472 TA yang diamankan polisi siang tadi, ternyata oknum TNI AL berinisial Sg. Untuk pemeriksaan lebih lanjut, Polres Tanjungpinang menyerahkan proses penyelidikan ke Polisi Militer TNI Angkatan Laut (POMAL).

Ditpam BP Batam Belum Limpahkan Kasus Pembalakan Liar ke Polisi

18-08-2014 | 16:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Pengamanan (Ditpam) BadanPengusahaan (BP) Batam belum melimpahkan berkas puluhan kayu hasil pembalakan liar (illegal logging) yang diamankan pada Selasa (12/8/2014) di kawasan hutan lindung Duriangkang, kepada pihak kepolisian.

KPK Segera Tindaklanjuti Kasus Korupsi yang Libatkan Jokowi

18-08-2014 | 15:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Aktivis Progres 98 dan Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan TNI/Polri (FKPPI) kembali mendatangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kasus korupsi yang membelit Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) yang juga calon presiden terpilih versi Komisi Pemilihan Umum (KPU).

PN Batam Telah Terima Memori Kasasi PT BAJ dan Pemko Batam

18-08-2014 | 15:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kisruh premi asuransi PNS dan honorer di Pemerintah Kota (Pemko) Pemko Batam terus bergulir. Pihak Pemko Batam maupun PT Bumi Asih Jaya (BAJ) sama-sama kasasi ke Mahkamah Agung (MA) terhadap putusan Pengadilan Tinggi Pekanbaru yang mewajibkan PT BAJ membayar premi Rp70 miliar.

Usai Ditusuk dan Dirampok, Pria Ini Alami Trauma

18-08-2014 | 15:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Thomas Suriansyah (33), karyawan dealer sepeda motor bekas, Delta Motor, Batuampar terpaksa harus dilarikan ke Rumah Sakit Budi Kemuliaan (RSBK), karena mengalami luka tusuk di pinggang kanan bagian belakang. Pria ini di duga menjadi korban perampokan dan penikaman di tempat kerjanya sendiri, Senin (18/8/2014) pagi.