Proyek Renovasi Rumah Amburadul, DPRD Kepri Segera Panggil Kadis Perkim

01-11-2018 | 13:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - DPRD Kepri akan memanggil Kepala Dinda Perumahan dan Pemukiman (Perkim) Provinsi Kepri untuk mempertanyakan proyek renovasi dan perbaikan rumah dengan anggaran Rp4,167 miliar di Teluk Keriting Kelurahan Tanjungpinang Barat yang amburadul.

139 Prajurit Lantamal IV Tanjungpinang Ikuti Latihan Pemantapan F1QR

01-11-2018 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pangkalan Utama Angkatan Laut (Lantamal) IV Tanjungpinang melaksanakan latihan pemantapan Fleet One Quick Response (F1QR) di Aula Yos Sudarso, Markas Komando (Mako) Lantamal IV Tanjungpinang, Kamis (1/11/2018).

Divonis 5 Bulan Penjara, Mantan Kepsek SMKN 1 Bintim Dijebloskan ke Rutan Tanjungpinang

01-11-2018 | 12:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Mungin Pribadi (39), mantan Kepala Sekolah SMKN 1 Bintan Timur, terpidana kasus pungutan liar dijebloskan ke Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Tanjungpinang, Kamis (1/11/2018).

Penetapan UMP Kepri Sebesar Rp 2,7 Juta Tinggal Tanda Tangan Gubernur

01-11-2018 | 10:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Hari ini, Kamis (1/11/2018) Pemprov Kepri berencana menetapkan nilai Upah Minim Provinsi (UMP) sekitar Rp2,7 juta.

Pemprov Kepri Integrasikan e-SSH, e-Planning dan e-Budgeting

01-11-2018 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepri komitmen dalam menerapkan pemerintahan berbasis elektronik. Bekerjasama dengan Pemprov Sumatera Utara, Pemprov Kepri akan mengintegrasikan e-SSH (standar satuan harga), e-planning dan e-budgeting.