Pemprov Kepri Berhak Kelola Ruang Laut 12 Mil Berkat Dukungan Seluruh Masyarakat

02-11-2018 | 14:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau Nurdin Basirun tampak semringah saat dimintai tanggapan soal putusan sidang lanjutan Kementerian Hukum dan HAM tentang penyelesaian sengketa peraturan perundang-undangan, melalui jalur non litigasi atau di luar pengadilan yang digelar di Direktorat Peraturan Perundangan-undangan Kemenkumham yang menyatakan Pemerintah Provinsi Kepri berwenang memanfaatkan ruang laut sampai 12 mil.

Santri Kepri Siap Sambut Revolusi Industri 4.0

02-11-2018 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Gubernur Provinsi Kepri Nurdin Basirun mengatakan dalam menghadapi revolusi industri 4.0, santri-santri harus berada di garda terdepan. Keterlibatan santri dalam ilmu keagamaan dan kuatnya budaya literasi di pesantren menjadi modal bagus menyambut revolusi industri.

Tiga Sukhoi TNU AU Dipamerkan Lanud RHF di Batam

02-11-2018 | 11:28 WIB

BATAMTODAY. COM, Tanjungpinang - Pangkalan Udara TNI Raja Haji Fisabilillah akan membuka Open Base/Status Shop untuk mengenalkan salah satu alutsista canggih berupa pesawat tempur berjenis Sukhoi SU27/30 milik TNI AU. Pameran itu dibuka bagi pelajar dan masyarakat di Bandara Hang Nadim Batam, Minggu (4/11/2018)pukul 08.00-12.00 WIB.

Industri Manufaktur Kepri di Triwulan III 2018 Tumbuh 5,64 Persen

02-11-2018 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Produksi industri manufaktur besar dan sedang di Provinsi Kepulauan Riau Triwulan III tahun 2018 tumbuh sebesar 5,64 persen dibandingkan triwulan sebelumnya.

Pemprov Kepri Sosialisasikan SIAKT 2018 untuk Pelayanan Kependudukan Terintegrasi

02-11-2018 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Catatan Sipil Provinsi Kepri menggelar sosialisasi kebijakan Sistem Administrasi Kependudukan Terpadu (SIAKT) di Hotel Pelangi, Tanjungpinang pada Kamis (1/11/2018).