Tahun Ini Kuota Program RTLH di Tanjungpinang Bertambah 50 Persen

31-01-2017 | 16:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Di tahun terkahir Walikota Tanjungpinang, Lis Darmansyah dan Wakil Walikota Syahrul memerintah, banyak gembrakan yang muncul. Salah satunya dibidang pengentasan kemiskinan di Kota Tanjungpinang. Seperti Program Rehabilitasi Rumah Tak Layak Huni (RTLH) yang tahun ini penambahannya signifikan, sekitar 50 persen.

Kejati Kepri Persilahkan Polda Gelar Perkara Dugaan Korupsi BPHTB BPN di KPK

31-01-2017 | 13:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kejaksaan Tinggi Kepri mempersilahkan Direskrimsus Polda Kepri melakukan gelar perkara hasil penyidikannya di KPK dalam kasus dugaan korupsi ‎dana BPHTB Rp1,5 Miliar dengan tersangka Bambang Supriyadi oknum Pegawai BPN Batam.

Syamsuriadi Dihukum 9 Tahun Penjara

30-01-2017 | 20:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Syamsuriadi alias Surya (26) terdakwa yang kabur dari mobil tahanan dengan cara menyiram cairan cabai ke petugas tahanan Kejaksaan Negeri Tanjungpinang, akhirnya divonis 9 tahun penjara. 

BPMD Disdukcapil Kepri, Perketat Pengawasan Penggunaan Rp228 M Dana Desa di Kepri

30-01-2017 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disduk Capil) Provinsi Kepri, menyatakan akan memperketat pelaksanaan pengawasan penggunaan Dana Desa di 275 desa di 4 kabupaten Provinsi Kepri.

Mendagri dan Menkeu Diminta Beri Sanksi ke Gubernur dan Ketua DPRD Kepri

30-01-2017 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - ‎Lembaga Swadaya Masyarakat Kepri Corruption Watch (LSM-KCW Kepri) meminta Presiden dan Mendagri serta Menteri Keuangan RI, menegakkan sanksi kepada Gubernur dan DPRD Kepri, atas molor dan terlambatnya pembahasan Anggaran APBD 2017 Kepri.