Ini Pesan Ade Angga Diakhir Musim Kepemimpinan Lis-Syahrul

23-05-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah era Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah dan Wakilnya, Syahrul efektif terhitung tinggal 8 bulan lagi. Mulai Januari 2018 masa kepemimpinan Lis-Syahrul akan habis dan akan dimulai kembali tahapan pemilihan Kepala Daerah.

Terima Yokatta Golden Award, Lis Dianggap Sejajar Dengan Menteri

23-05-2017 | 08:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Keterbukaan informasi publik Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah selama ini membuahkan hasil, ia tak hanya dilirik media lokal, tetapi juga media nasional. Bahkan sifatnya yang selalu terbuka dan menerima masukan dari siapa saja membuat dia berada sejajar dengan para Menteri dan Kepala Daerah lainnya di nusantara versi Majalah Yokatta News terbitan Jakarta.

Dicabuli 24 Kali, Masa Depan IL Kandas di Tangan Ayah Kandungnya

22-05-2017 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Seorang ayah JL (40) warga Tanjungpinang, tega mencabuli anak kandungnya IL (16) hingga 24 kali.

Kado Terakhir untuk Pasangan Lis-Syahrul, RSUD Tanjungpinang akan Urus Akreditasi

22-05-2017 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang mendorong manajemen Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Tanjungpinang untuk memperbaiki segala layanan agar lulus akreditasi dari Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS).

Polisi dan KPP Kepri Razia Pajak Kendaraan di Tanjungpinang

22-05-2017 | 11:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Provinsi Kepulauan Riau bersama Satlantas Polres Tanjungpinang mengadakan razia di kawasan Jalan D.I. Panjaitan, Bintan Centre dan Pamedan, Tanjungpinang, Senin (22/5/2017). Razia ini bertujuan untuk menertibkan pajak kendaraan bermotor.