Proses Hukum Penghalangan Kerja Pers di Tanjungpinang Diperlambat Jaksa

06-04-2017 | 10:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Jaksa penuntut umum pada Kejati Kepri diduga sengaja memperlambat penanganan proses hukum kasus penghalangan kerja pers yang dilakukan tersangka Ican. Pasalnya, petunjuk yang diberikan ke penyidik Polda Kepri, agar Hakim yang bersidang pada saat tersangka menghalangi kerja pers di Pengadilan Negeri Tanjungpinang turut dijadikan saksi.

Cuaca Cerah, Transportasi Laut Antar Pulau di SBP Berjalan Lancar

06-04-2017 | 10:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Arus transportasi lau di pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang pada Kamis (6/4/2017) terapantau lancar. Saat ini, kondisi cuaca cerah dan gelombang laut masih bersahabat untuk dilalui kapal-kapal kecil, seperti beri dan speedboat.

Miliki 3 Paket Sabu dan Pil Ekstasi, Suherlan Dituntut 7 Tahun Penjara

06-04-2017 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Suherlan (32) terdakwa pemilik 3 paket sabu ‎kecil dan 1 butir pil ekstasi dituntut 7 tahun penjara di Pengadilan Negeri (PN) Tanjungpinang, Rabu (5/4/2017).

Gubernur Kepri Belum Terima Surat Wali Kota Batam Terkait Keluhan Kenaikan TDL

06-04-2017 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepri Nudin Basirun mengaku belum menerima surat keluhan dari Wali Kota Batam atas kenaikan Tarif Dasar Listrik (TDL) Batam, yang telah diberlakukan mulai 1 April lalu.

BMKG Ingatkan Potensi Hujan Lebat dan Gelombang Tinggi di Indonesia 6-8 April

06-04-2017 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Metreologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) ?Pusat, mengatakan, peningkatakan potensi hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang ataupun hujan ringan/sedang berdurasi lama, akan melanda sejumlah wilayah Indonedia pada 6-7 April 2017.