Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sebabkan Kerugian Masyarakat, Bamsoet Desak OJK Tuntaskan Sengkarut AJB Bumiputera

11-08-2020 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendesak Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk segera menyelesaikan sengkarut perasuransian yang menimpa Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera 1912, yang telah menyebabkan banyak kerugian bagi masyarakat.

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo di Jakarta, Selasa, menyebutkan bahkan ada pemegang polis yang tak bisa mencairkan asuransi pendidikan untuk anaknya, hal itu menyebabkan pemegang polis tak hanya mengalami kerugian materil, namun juga immateril.

PA 212 dan Prabowo Sudah Selesai, Pilpres 2024 untuk Anak Muda

10-08-2020 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Persaudaraan Alumni 212 (PA 212) Slamet Maarif menyatakan urusan pihaknya sudah selesai dengan Prabowo Subianto yang terpilih kembali sebagai ketua umum Partai Gerindra 2020-2025. PA 212 tak akan menjagokan Prabowo untuk Pilpres 2024.

Menurut Slamet, pesta demokrasi lima tahunan itu juga masih jauh. Ia mengatakan perlu memberi kesempatan bagi para anak muda untuk memimpin Indonesia.

Dukungan DPD I Bulat di KLB, Prabowo Subianto Resmi Jabat Ketum Partai Gerindra 2020-2025

09-08-2020 | 09:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Prabowo Subianto resmi menjabat kembali sebagai ketua umum (ketum) Partai Gerindra 2020-2025 usai ditetapkan di kongres luar biasa (KLB) Partai Gerindra, Sabtu (8/8/2020).

DKPP Ingatkan Kontestan Pilkada 2020 Jangan Goda Pemilih dengan Alasan Pandemi

07-08-2020 | 12:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) mengingatkan kontestan pemilihan kepala daerah serentak 2020 untuk tidak menjadikan kondisi pandemi sebagai alasan 'menggoda' pemilih dengan praktik uang.

"Kondisi pandemi ini jangan digunakan untuk menggoda wong cilik untuk melakukan perbuatan yang menggiring pada pilihan politiknya," kata Anggota DKPP, Teguh Prasetyo, salam rilisnya di Jakarta, Jumat (7/8/2020).

PDIP Instruksikan Kadernya Ikut Seleksi PKH, Nasrul Zaman: Itu Menunjukkan Kerakusan

05-08-2020 | 14:25 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dinilai telah berlaku semena-mena saat menginstruksikan kader-kadernya ikut dalam seleksi koordinator Program Keluarga Harapan (PKH).

Pemerhati kebijakan publik, Nasrul Zaman, menilai PDIP bertindak melampaui tugas dan tujuan partai politik. Tindakan ini menjadi contoh buruk dalam iklim berdemokrasi.

Fraksi-fraksi akan Berikan Penilaian terhadap Kinerja Lembaga Tinggi pada ST MPR

04-08-2020 | 09:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Fraksi-fraksi MPR RI akan memberikan catatan terhadap kinerja lembaga tinggi negara pada Sidang Tahunan (ST) MPR RI yang akan digelar pada Jumat (14/8/2020) mendatang.

Namun, catatan MPR RI tersebut bukan sebagai laporan pertanggungjawaban, karena MPR RI bukan lagi menjadi lembaga tertinggi negara.

Mendagri Tegaskan Jangan Ada Gambar Kepala Daerah dalam Bansos Covid-19

31-07-2020 | 17:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menegaskan bantuan sosial dalam rangka menanggulangi dampak pandemi Covid-19 yang dilakukan pemerintah daerah (Pemda), jangan dipolitisasi untuk kepentingan politik petahana. Jangan ada gambar Kepala Daerah dalam paket bantuan.

Masalah Bansos tadi, kata Tito, itu memang menjadi salah satu dari tiga kegiatan yang tidak terlepas dari penanganan Covid-19. Penanganan Covid-19 ini adalah satu masalah kesehatan, mencegah penularan, perawatan dan testing dan lain-lain.

Parpol Bisa Cegah Lahirnya Dinasti Politik, Jika Jalankan Fungsi Rekrutmennya

29-07-2020 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Politikus Fraksi Partai Nasdem Saan Mustopa mengatakan partai politik memiliki peran penting dalam melahirkan calon kepala daerah. Oleh karena itu menurutnya penting bagi partai politik untuk memperhatikan proses rekrutmen calon kepala daerah dalam mencegah terjadinya dinasti politik.