Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jokowi Resmi Lantik 6 Menteri dan 5 Wamen di Istana Negara

23-12-2020 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo resmi melantik enam menteri dan lima wakil menteri baru hasil reshuffle atau perombakan Kabinet Indonesia Maju di Istana Negara, Jakarta, Rabu (23/12/2020). 

Ketua PWI Pusat dan LBH Pers Minta PERMA Larangan Memotret Sidang Dicabut

23-12-2020 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Satu lagi ketentuan baru di Republik ini yang mengekang kebebasan pers. Mahkamah Agung (MA) mengeluarkan Peraturan MA No. 5 Tahun 2020 tentang Protokol Persidangan dan Keamanan dalam Lingkungan Pengadilan.

Peraturan tertanggal 4 Desember 2020 itu secara khusus pada Pasal 4 ayat (6) mengatur terkait kewajiban adanya izin hakim/ketua majelis hakim untuk dapat 'pengambilan foto, rekaman audio dan/atau rekaman audio visual' dalam proses persidangan. Dan itu harus dilakukan sebelum dimulainya persidangan.

Presiden Jokowi Umumkan 6 Menteri Baru, Risma dan Sandi Terpilih

22-12-2020 | 15:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Jokowi akhirnya mengumumkan reshuffle kabinet. Dalam konferensi pers yang digelar Jokowi secara virtual dari Istana Merdeka, Selasa (22/12/2020), Jokowi menjelaskan alasan mengapa ia melakukan reshuffle kabinet.

"Saya bersama-sama dengan Wapres ingin mengumumkan menteri-menteri baru yang akan duduk di anggota kabinet Indonesia Maju. Saya akan memperkenalkan satu persatu," kata Jokowi.

Bupati Magelang Minta ATB Wujudkan Mimpi Miliki Layanan Air Profersional

22-12-2020 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Magelang - Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, telah lama bermimpi untuk meningkatkan kualitas pelayanan air bersih bagi warganya.

Terlebih setelah ditetapkan sebagai Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN), Kabupaten Magelang yakin, mimpi mereka dapat terwujud dengan bantuan ATB.

Libur Natal dan Tahun Baru 2021, Kemenpan Larang ASN se-Indonesia Keluar Daerah

22-12-2020 | 13:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menerbitan surat edaran yang melarang seluruh aparatur sipil negara (ASN) di Indonesia melakukan perjalanan ke luar daerah masing-masing saat libur Natal dan Tahun Baru 2021 (nataru).

Larangan itu termaktub dalam surat Edaran Nomor 72 Tahun 2020 yang dikirimkan ke seluruh kepala badan/lembaga hingga kepala daerah se-Indonesia.

Cegah Covid-19, PGI Imbau Ibadah Natal dan Tahun Baru Digelar Virtual

21-12-2020 | 13:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) menganjurkan agar ibadah Natal dan Tahun Baru 2020 dilakukan secara virtual. Hal ini guna menekan penyebaran virus Corona (COVID-19).

"PGI tetap pada imbauan yang telah diedarkan sebelumnya agar gereja-gereja merayakan Natal dan Tahun Baru dalam bentuk virtual. Kita telah menyelenggarakan ibadah virtual maupun bentuk ibadah lainnya yang tidak menghadirkan kerumunan umat selama masa pandemi ini. Tentu kita tidak menghendaki ketahanan diri kita yang telah terbentuk selama ini untuk menghentikan laju penyebaran Covid-19 menjadi mubazir, hanya karena ketidaksabaran kita untuk berkumpul dan beribadah secara ragawi," kata Sekretaris Umum PGI, Pdt Jacklevyn Frits Manuputty, saat jumpa pers virtual, Senin (21/12/2020).

Bangun Sinergi Tangani Covid-19 dengan LSM dan Ormas, Kemendagri Adakan Konsultasi Publik di Bali

21-12-2020 | 08:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Denpasar - Penanganan pandemi Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) sebagai dampak dari wabah corona harus dijalankan secara paralel dan integratif. Sinergi antara Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, Sektor Swasta dan Masyarakat Sipil di pusat maupun di daerah perlu dibangun lebih intens.

Bamsoet Pantau Simulasi Imunisasasi Vaksin Covid-19 di Makassar

20-12-2020 | 11:04 WIB

BATAMTODAYCOM, Makassar - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengingatkan untuk mencapai herd immunity, 70 persen populasi rakyat Indonesia harus berhasil di vaksinasi Covid-19.