Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Permen ESDM-Keuangan Bertentangan, Diadukan ke Menko Perekonomian

12-11-2013 | 13:47 WIB

BATAMTODAY.COM - Pertentangan Peraturan Menteri (Permen) ESDM dengan Peraturan Menteri Keuangan (Permenkeu) diadukan ke Menko Perekonomian. Pertentangan ini dinilai sebagai wujud langsung ketidakmampuan pemerintah mengelola mineral sumber daya alam.

11 Mahasiswa UPB Patut Diberi Gelar Pejuang Keterbukaan Informasi Publik

12-11-2013 | 12:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pusat Telaah dan Informasi Regional (PATTIRO) menilai, perjuangan 11 mahasiswa dari Universitas Putra Batam (UPB), dalam memperjuangkan hak informasi atas nilai mata kuliah mereka yang diduga telah direkayasa pihak kampus, layak diberi gelar Pejuang Keterbukaan Informasi.

Mendagri Ungkap ada Kepala Daerah Minta Permendagri 32 Dicabut

11-11-2013 | 17:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi menyatakan, ada sejumlah kepala daerah yang memintanya mencabut Permendagri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Hibah dan Bantun Sosial (Bansos) yang bersumber pada APBD.

Kapolri Akui Kekurangan Personel di Seluruh Indonesia

09-11-2013 | 13:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kekurangan anggota dalam menangani beragam konflik sosial di Kepri khususnya Batam seperti dikeluhkan Kapolda Brigadir Jenderal Endjang Sudradjat beberapa waktu lalu kepada Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) bukan tidak beralasan.

Golkar Minta Kapolri Perbaiki Citra Kepolisian

08-11-2013 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta -  Partai Golkar mendesak Kapolri yang baru, Jenderal Sutarman membuktikan janjinya terkait ketegasan dan perbaikan citra kepolisian.

Hatta Rajasa Minta Kisruh Lahan di Batam Segera Dicari Solusi

07-11-2013 | 17:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, saat ini dunia sudah tahu bahwa Batam itu kawasan industri. Tapi oleh sebuah keputusan, Batam jadi kawasan hutan. Hal ini harus  dipecahkan, bukan didiamkan dan terbelenggu dengan alasan masing-masing hingga menganggu pembangunan yang seharusnya berkelanjutan.

Copot 'Jengkol' Kepala Daerah Jika Tak Bisa Urus Pendidikan

07-11-2013 | 17:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB), Azwar Abdullah, menyoroti masalah pelayanan pendidikan yang dinilai mendesak. Pendidikan itu menyangkut anak bangsa.

Lampaui Passing Grade, Belum Tentu Lulus CPNS

05-11-2013 | 19:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah telah menetapkan nilai ambang batas (passing grade) kelulusan tes kompetensi dasar (TKD) CPNS 2013 untuk pelamar umum. Meskipun peserta penuhi nilai batas ambang kelulusan, belum tentu akan diterima sebagai CPNS.