Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Fahri Berharap KTT Luar Biasa OKI di Jakarta Beri Solusi untuk Palestina

05-03-2016 | 17:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah berharap Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (KTT OKI) yang akan digelar di Jakarta pada 6-7 Maret 2016, benar-benar dapat memberikan solusi terkait persoalan Palestina dan khususnya Masjid Al Aqsha.


MPR RI Minta Pemuda Masjid Pahami Empat Pilar

04-03-2016 | 18:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua MPR Oesman Sapta Odang terus menyosialisasikan 4 Pilar MPR yaitu Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara, UUD 1945 sebagai konstitusi negara serta ketetapan MPR, NKRI sebagai bentuk negara, dan Bhineka Tunggal Ika sebagai semboyan negara. 

Terowongan Rahasia Dekat Istana

04-03-2016 | 10:54 WIB

BATAMTODAy.COM, Jakarta - Kisah terowongan rahasia di sekitar Istana Kepresidenan RI Jakarta pernah jadi perguncingan di kalangan wartawan yang pernah meliput di Istana Presiden. Kabarnya ada sebuah terowongan rahasia di Istana Presiden Jakarta yang menghubungkan dunia luar.

Amzulian Targetkan agar Rekomendasi Ombudsman dapat Dipatuhi

03-03-2016 | 17:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua Ombudsman RI (ORI) Amzulian Rifai mengatakan, Ombudsman di bawah kepemimpinannya menargetkan peningkatan kepatuhan lembaga terhadap rekomendasi yang diberikan.

Gempa Guncang Mentawai, Tidak Ada Korban Jiwa

03-03-2016 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Mentawai - Indonesia mengeluarkan peringatan tsunami, Rabu (2/3), setelah gempa bumi hebat mengguncang kawasan di lepas pantai barat Sumatera.

DPD RI Serahkan Wacana Pembubaran Lembaganya ke Rakyat

02-03-2016 | 19:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota DPD RI dari Bali I Gede Pasek Suardika berpendapat, wacana pembubaran kelembagaan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, sebaiknya dikembalikan ke rakyat.


Kepala Daerah Diminta Segera Terbitkan Perda RT-RW

01-03-2016 | 21:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Ferry Mursidan Baldan menegaskan pihaknya tengah meminta seluruh pemerintah daerah untuk segera menerbitkan Perda RT/RW. 

RUU Karantina untuk Proteksi Makanan Impor yang Masuk ke Indonesia

01-03-2016 | 21:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Undang-undang Karantina mampu memproteksi seluruh jenis makanan impor yang masuk ke Indonesia, baik berasal dari hewani maupun tumbuh-tumbuhan atau nabati, termasuk bio terorisme.