Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPD RI Minta DPRD dan Gubernur Bahas APBD secara Serius

25-03-2015 | 20:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua Komite IV DPD RI Ir. Cholid Mahmud MT menegaskan jika proses pembahasan APBD itu melalui dua tahapan, yaitu administratif dan politik. 

Kemenag Siapkan 'Shock Therapy' untuk Tertibkan Pratik Korupsi di KUA

25-03-2015 | 08:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Agama akan mengundang penghulu di seluruh Kantor Urusan Agama (KUA) untuk menggelar rapat besar. Rapat yang dijadwalkan pada pekan ketiga April itu untuk menghilangkan praktik gratifikasi di KUA.

Pencalonan Badrodin Terganjal, DPR Minta Penjelasan soal BG

24-03-2015 | 08:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah, mengatakan, pihaknya masih akan meminta penjelasan tambahan dari Presiden RI, Joko Widodo, terkait pergantian calon Kapolri dari Komjen Pol Budi Gunawan (BG) ke Komjen Pol Badrodin Haiti.

Pimpinan MPR dan DPR RI Sampaikan Duka Cita Wafatnya Lee Kuan Yew

23-03-2015 | 19:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pimpinan MPR RI dan DPR RI menyampaikan duka yang sangat mendalam bagi rakyat Singapura atas meninggalnya Pemimpin Besar Bangsa Singapura Lee Kuan Yew.

Dongkrak Devisa Akibat Melemahnya Rupiah, Turis dari Empat Negara Ini Bebas Visa ke Indonesia

14-03-2015 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah berencana memberikan bebas visa bagi turis asal Tiongkok, Korea Selatan, Rusia, dan Jepang. Langkah itu akan diambil untuk menambah devisa negara dari kunjungan pelancong asing, yang merupakan salah satu dari sejumlah paket kebijakan yang akan diumumkan pemerintah dalam menghadapi melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.

DPD Berharap Daerah Dilibatkan dalam Pengelolaan SDA, bukan hanya Swasta

12-03-2015 | 10:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mahkamah Konstitusi (MK) membatalkan UU No. 7 Tahun 2004 yang seolah-olah mengamputasi wewenang pemerintah terhadap pengelolaan sumber daya air, sementara itu pihak swasta merasa diuntungkan dalam pengelolaan kekayaan alam tersebut.

Pemerintah Diminta Mendirikan BUMN dan Bulog Perikanan

11-03-2015 | 07:57 WIB

BATAMTODAY.COM Jakarta - Wakil Ketua Komisi IV DPR, Herman Khaerun, mendesak pemerintah agar segera membentuk Badan Usaha Milik Nelayan (BUMN), untuk meningkatkan kesejahteraan nelayan sekaligus mendirikan pendirian Badan Urusan Logistik (Bulog) Nelayan, guna mengatur tata perdagangan hasil tangkapan ikan.

BP MPR Diharapkan Hasilkan Kajian Perundang-undangan yang bisa Dipertanggungjawabkan

10-03-2015 | 11:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepala Badan Pengkajian MPR RI Bambang Sadono menegaskan jika Badan Pengkajian (BP) MPR RI harus menghasilkan kajian perundang-undangan yang harus bisa dipertanggungjawabkan secara akademis dan politik.