Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Harga Daging Segar di Tanjungpinang Tembus Rp 155 Ribu

19-06-2017 | 15:38 WIB

BATAMODAY.COM, Tanjungpinang - Kenaikan harga daging sapi segar menjelang lebaran tahun ini di Tanjungpinang tidak terbendung. Seperti di Pasar Bintan Centre Tanjungpinang, harga daging sudah mencapai Rp 150 - 155 ribu per kilogram. Padahal, pada hari biasanya harga daging segar tersebut hanya berkisar Rp 130 ribu per kilogram.

XL Axiata Luncurkan Xtra Deal, Kuota Internet Berlimpah

19-06-2017 | 15:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) menghadirkan program "Xtra Deal" yang menambah manfaat kuota internet data milik pelanggan. Program reward ini akan memungkinkan pelanggan memanfaatkan kuota internet berlimpah miliknya untuk ditukarkan dengan penawaran menarik.

Lion Air dan Citilink Tambah Penerbangan ke Padang dan Surabaya

19-06-2017 | 15:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Menghadapi arus mudik Hari Raya Idul Fitri 1438 Hijriah ini, maskapai Lion Air dan Citilink menambah ekstra rute ke Padang dan Surabaya.

Warga Tanjunguban Kesulitan Dapat Uang Pecahan Baru

19-06-2017 | 14:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Bagi-bagi THR berupa uang pecahan baru sudah menjadi tradisi saat hari raya Idul Fitri bagi masyarakat. Namun disayangkan, karena warga Tanjunguban agak kesulitan untuk menukarkan uang.

Gandeng Taman Eden 100, PT TPL Kembangkan Tanaman Andaliman di Kabupaten Toba Samosir

19-06-2017 | 10:59 WIB

BATAMTODAY.COM, Lumbanjulu - PT Toba Pulp Lestari Tbk, menyerahkan bantuan 20.000 bibit Andaliman (Zanthoxylum) kepada Taman Eden 100, sebagai bagian dari upaya pengembangan tanaman rempah yang bernilai ekonomi tinggi di wilayah Tapanuli.

Positif Mengandung Babi, BPOM Cabut Izin Mie Asal Korsel

18-06-2017 | 18:35 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) melakukan pencabutan nomor izin edar terhadap empat jenis mi instan asal Korea Selatan yang diketahui positif mengandung babi.

PLN Imbau Sebelum Mudik Bayar Dulu Tagihan Listrik

17-06-2017 | 16:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - General Manager Perusahaan Listrik Negara (PLN) Tanjungpinang, Armunanto, mengimbau kepada masyarakat Tanjungpinang agar melunasi tagihan listriknya sebelum melakukan mudik lebaran.

Morning Sale dan Night Sale Matahari Diskon 75 Persen

17-06-2017 | 14:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Selama bulan ramadhan, Matahari Nagoya Hill memberikan diskon hingga 75 persen untuk morning sale dan night sale. Solusi untuk masyarakat Kota Batam yang ingin membeli baju lebaran.