Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Perpres 21 Tahun 2025, Tarik Investor Lewat Efisiensi Perizinan

17-04-2025 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pemerintah pusat resmi menerbitkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 21 tahun 2025 Tentang penataan penyediaan lahan di kawasan perdagangan bebas dan pelabuhan bebas Batam. Perpres itu membawa angin segar bagi iklim investasi dan kemudahan berusaha di Batam.

Amsakar Dorong Kolaborasi CSR dan Penyederhanaan Regulasi Demi Bangun Batam

17-04-2025 | 16:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Wali Kota Batam Ex-officio Kepala BP Batam, Amsakar Achmad, mengajak seluruh pelaku usaha untuk berkolaborasi dalam pembangunan Batam melalui partisipasi aktif dalam program Corporate Social Responsibility (CSR)

Bank Muamalat Pastikan Kesiapan Uang Tunai Selama Ramadan dan Idulfitri 1446 H

17-04-2025 | 12:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Bank Muamalat Indonesia Tbk memastikan ketersediaan uang tunai layak edar selama Ramadan dan Idulfitri 1446 Hijriah. Kesiapan tersebut guna mengantisipasi tingginya kebutuhan uang tunai di masyarakat sepanjang Ramadan dan libur Idulfitri.

Indonesia-AS Tegaskan Komitmen Perluas Kemitraan Strategis di Tengah Dinamika Global

17-04-2025 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia dan Amerika Serikat menyatakan komitmen bersama untuk memperkuat dan memperluas kemitraan strategis di berbagai sektor, mulai dari politik dan keamanan hingga perdagangan serta investasi.

Pernyataan tersebut disampaikan dalam pertemuan bilateral antara Menteri Luar Negeri RI, Sugiono, dan Menteri Luar Negeri AS, Marco Rubio, yang berlangsung di Kantor Kementerian Luar Negeri AS, Washington DC pada Rabu (16/4/2025). Pertemuan ini menjadi tindak lanjut dari komunikasi via telepon antara keduanya pada Januari 2025 lalu.

Efisiensi Anggaran Pemerintah Berdampak pada Okupansi Hotel di Batam, PHRI Alihkan Fokus ke Sektor Swasta

17-04-2025 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kebijakan efisiensi anggaran yang diterapkan oleh Pemerintah Pusat mulai memberikan dampak terhadap sektor perhotelan di Kota Batam.

Meski belum terasa signifikan, pelaku usaha perhotelan mulai mencatat penurunan tingkat hunian, terutama akibat berkurangnya kegiatan dari instansi pemerintah dan BUMN.

Beli iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun dan Cashback Jutaan Rupiah dari XL Axiata

16-04-2025 | 19:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - XL PRIORITAS kembali menyediakan program bundling terbaru dengan beragam ponsel iPhone 16 series di Indonesia melalui pre-order. Pelanggan sudah bisa melakukan pre-order iPhone 16, iPhone 16 Plus, iPhone 16 Pro, iPhone 16 Pro Max, dan iPhone 16e sejak Jumat (28/3/2025) dengan ketersediaan di pasar mulai Jumat (11/4/2025).

PT Timah Komitmen Dukung Pertumbuhan UMKM Lewat Program TJSL

16-04-2025 | 19:24 WIB

BATAMTODAY. COM, Karimun - PT Timah Tbk berkomitmen untuk mendukung pertumbuhan UMKM melalui program Tanggungjawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) berupa pameran maupun penyelenggaraan gerai penjualan.

Layanan Fuel Card KB Bank Tetap Berjalan Selama Proses Migrasi ke NGBS

16-04-2025 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Layanan Fuel Card KB Bank Tetap Berjalan Selama Proses Migrasi ke Next Generation Banking System (NGBS). KB Bank memastikan transaksi Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi tetap terlayani dengan baik di wilayah Batam, Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan.