Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sampaikan Proposal Negosiasi Tarif, Airlangga Bertemu Mendag AS

20-04-2025 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto yang memimpin delegasi Indonesia melanjutkan upaya negosiasi dengan menemui United States Secretary of Commerce atau Menteri Perdagangan (Mendag) Amerika Serikat (AS) Howard Lutnick. Pertemuan tersebut dalam rangka menyampaikan proposal negosiasi Indonesia terkait tarif kepada AS.

Respons Tarif Trump, RI Pindahkan Ekspor ke Australia dan Eropa

19-04-2025 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah akan mengalihkan sebagian ekspor ke Australia dan Eropa untuk menghadapi kebijakan tarif yang ditetapkan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.

XLSMART Resmi Berdiri, Kekuatan Baru Masa Depan Digital Indonesia

19-04-2025 | 17:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk ("XLSMART" atau "IDX: EXCL") hari ini secara resmi berdiri sebagai entitas telekomunikasi terpadu, hasil penggabungan usaha dari PT XL Axiata Tbk, PT Smartfren Telecom Tbk, dan PT Smart Telecom.

KKP Perkuat Ekspor Perikanan Lewat Kesetaraan Sistem Mutu dengan 38 Negara

19-04-2025 | 13:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat daya saing produk perikanan Indonesia melalui perjanjian kesetaraan sistem mutu dengan 38 negara mitra. Langkah ini bertujuan mengurangi hambatan ekspor serta meningkatkan volume dan nilai perdagangan hasil kelautan dan perikanan nasional.

Tingkatkan Keselamatan Nelayan dan Legalitas Produk Perikanan, KKP Dorong Pemasangan VMS

19-04-2025 | 12:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menegaskan pentingnya penggunaan teknologi Vessel Monitoring System (VMS) atau Sistem Pemantauan Kapal Perikanan (SPKP) untuk meningkatkan keselamatan nelayan serta menjamin ketelusuran produk perikanan ekspor.

Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Indonesia-Arab Saudi Sepakat Perkuat Kerja Sama Industri dan Vokasi

19-04-2025 | 11:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia dan Kerajaan Arab Saudi menyepakati peningkatan kerja sama komprehensif di sektor industri sebagai upaya strategis untuk mendorong pertumbuhan ekonomi kedua negara.

Kesepakatan ini disampaikan usai pertemuan antara Menteri Perindustrian RI Agus Gumiwang Kartasasmita dan Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Al-Khorayef, di Jakarta, Rabu (16/4/2025).

Bea Cukai Batam Audiensi dengan Perusahan Eksor-Impor Bahas Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS

19-04-2025 | 10:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kantor Pelayanan Utama Bea dan Cukai (KPU BC) Batam menggelar audiensi dengan perwakilan 30 perusahaan ekspor impor di Batam sebagai respons atas rencana penerapan tarif resiprokal oleh Amerika Serikat, pada Kamis (17/4/2025).

Kegiatan yang berlangsung di Aula Lantai 3 Kantor Bea Cukai Batam ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengantisipasi potensi dampak kebijakan tersebut terhadap kegiatan usaha di wilayah Batam.

Indonesia-Arab Saudi Perkuat Kerja Sama di Industri Petrokimia dan Hilirisasi Mineral

19-04-2025 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia dan Kerajaan Arab Saudi sepakat mempererat kerja sama di sektor industri sebagai bagian dari upaya memperkuat hubungan bilateral yang telah terjalin sejak 1950.

Kesepakatan tersebut disampaikan usai pertemuan antara Menteri Perindustrian RI, Agus Gumiwang Kartasasmita, dan Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Alkhorayef, di Jakarta pada Rabu (16/4/2025).