Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Gubernur Ansar Minta Pertimbangan Khusus Dana Perimbangan dan Insentif Fiskal

17-10-2023 | 18:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad melakukan audiensi dengan Direktur Jenderal (Dirjen) Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan Luky Alfirman di Gedung Radius Prawiro Jakarta, Senin (16/10/2023). Dalam pertemuan tersebut, Gubernur Ansar meminta arahan dan berdiskusi mengenai Dana Perimbangan dan Insentif Fiskal untuk Provinsi Kepri.

Oktober 2023, Realisasi Penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor di Kepri Rp 394 Miliar

17-10-2023 | 18:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Hingga bulan Oktober 2023, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Kepri mencatat realisasi penerimaan pajak kendaraan bermotor (PKB) sebesar Rp 394 miliar, atau 87 persen dari total target tahun ini sebesar Rp 453 miliar.

Kepala Bapenda Kepri Diky Wijaya, menyampaikan, dengan adanya pemberlakuan pemutihan pajak kendaraan bermotor yang terhitung dari 16 Oktober hingga 18 November 2023, maka dapat meningkatkan serta mempercepat target yang sudah ditetapkan.

IM3 Gelar Program Pesta Hadiah, Pelanggan Berkesempatan Dapat Hadiah Mobil Listrik

17-10-2023 | 17:04 WIB

BATAMTOTODAY.COM, Jakarta - Menjelang akhir tahun 2023, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand IM3 kembali menghadirkan program Pesta Hadiah IM3 untuk mengapresiasi pelanggan dan memberikan kesempatan untuk memenangkan total sebanyak 2.024 hadiah.

Gelar Pasar Murah di Dua Lokasi, Disperindag Batam Libatkan 60 Distributor dan BI Kepri

17-10-2023 | 10:24 WIB

BATAMTOTODAY.COM, Batam - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Batam menggelar operasi pasar murah di Kecamatan Bengkong dan Batam Kota. Operasi pasar ini dimulai pada pukul 08.00 - 12.00 WIB pada Selasa (17/10/2023).

Operasi pasar murah untuk menekan laju inflasi dan membantu memenuhi kebutuhan masyarakat ini, melibatkan 60 distributor dan Bank Indonesia (BI) Perwakilan Kepri.

Desa Pucang Lamongan Masuki Panen Raya Padi

16-10-2023 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Lamongan - Panen raya padi yang berlangsung di Desa Pucang Telu, Kecamatan Kalitengah, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, Senin (16/10/2023), dihadiri oleh sejumlah pihak.

Panen raya kali ini, seakan menjadi bukti nyata jika semua pihak telah berkomitmen dan bersinergi untuk terus meningatkan dan mendukung program ketahanan pangan.

Sony Electronics Luncurkan Alpha 7CR dan Alpha 7C II, Hadirkan Performa Terbaik untuk Foto dan Video

16-10-2023 | 16:36 WIB

  • Alpha 7CR hadir dengan Sensor Resolusi Tinggi 61MP 1 dan performa gradasi yang kaya dari sensor gambar full-size
  • Alpha 7C II dilengkapi dengan sensor gambar full-frame untuk fungsi dan kinerja foto dan video terbaru dalam desain yang ringkas dan ringan

BPS Sebut Perlu Diwaspadai Kenaikan 3 Bahan Pangan Ini

16-10-2023 | 16:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Plt Kepala Badan Pusat Statistik (BPS), Amalia Adininggar Widyasanti, mengatakan harga beras yang terus naik tinggi hingga sekarang perlu diwaspadai.

"Harga beras mengalami peningkatan terus, yang jelas harga beras dalam tren terus meningkat," kata Amalia dalam peluncuran Gerakan Pangan Murah (GMP) di Kementerian Pertanian, Jakarta Selatan, Senin (16/10/2023).

Kampanye BlueBand, Edukasi Sarapan Kaya Omega 3 & 6

16-10-2023 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam upaya mengedukasi pentingnya sarapan bergizi dengan Omega 3 & 6, BlueBand telah berhasil mewujudkan kerja nyata. Merek margarin terkemuka ini, bermitra dengan Kitabisa, sukses menyelenggarakan Voluntrip di RPTRA Pesakih, Daan Mogot, Duri Kosambi, Jakarta Barat pada pertengahan September 2023.