Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

PermataBank Bukukan Laba Bersih Rp756 Miliar di Kuartal I 2023

04-05-2023 | 15:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dengan penerapan strategi bisnis yang konsisten dan berkelanjutan, PT Bank Permata Tbk (PermataBank) mengawali tahun 2023 dengan mencatatkan laba
bersih setelah pajak sebesar Rp756 miliar. Pada kuartal pertama tahun 2023, PermataBank
juga mencatatkan pertumbuhan aset sebesar 4.9% Year-on Year (YoY) menjadi Rp252,7
triliun.

Opus Bay Tawarkan Konsep Hunian Integrated Township Modern di Batam

04-05-2023 | 13:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tuan Sing Holdings Limited (Tuan Sing), pengembang terkemuka asal Singapura, secara resmi membuka Opus Bay Marketing Gallery di Kelurahan Tanjung Riau, Kecamatan Sekupang, Kota Batam, Kamis (4/5/2023).

Pembukaan marketing gallery ini untuk mempermudah para pencari rumah dan investor properti untuk memahami lebih lanjut kawasan terintegrasi Opus Bay, kawasan hunian, apartemen, fasilitas hiburan, perhotelan dan bisnis ('the full integrated township') yang sedang dibangun di Batam.

April 2023, Gabungan Dua Kota di Kepri Alami Inflasi Sebesar 0.44 Persen

04-05-2023 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Berdasarkan rilis Badan Pusat Statistik (BPS), Indeks Harga Konsumen (IHK) gabungan 2 Kota di Provinsi Kepulauan Riau yakni Batam dan Tanjungpinang pada April 2023 mengalami inflasi sebesar 0,44 persen (mtm).

Kepala Daerah Diminta Bantu Sosialisasikan Capaian Positif Pemerintah dalam Upaya Pengendalian Inflasi kepada Masyarakat

04-05-2023 | 08:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian meminta para kepala daerah agar membantu menyosialisasikan capaian positif upaya pengendalian inflasi kepada masyarakat.

Kadin Banyuwangi Desak Pemprov Jatim Buka Akses BBM Bersubsidi

03-05-2023 | 18:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Banyuwangi - Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Banyuwangi, David Wijaya, akan mengkonsolidasi berbagai sumber daya perkoperasian, usaha mikro, usaha kecil dan menengah (UMKM), termasuk pemberdayaan masyarakat nelayan pesisir di Kecamatan Muncar.

Program kerja yang masih terus berjalan, kata David, salah satunya akses bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi untuk nelayan kecil.

Lazada dan DANA Hadirkan Pembayaran di Tempat dengan QRIS, Mudahkan Transaksi Pelanggan

03-05-2023 | 11:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Lazada Indonesia (Lazada), salah satu platform eCommerce terkemuka di Indonesia, dan DANA perusahaan teknologi keuangan berbasis dompet digital terdepan di Indonesia, memperkenalkan pembayaran digital Quick Response Code Indonesia Standard atau QRIS dari DANA bagi para pelanggan Lazada.

Pembayaran digital ini akan memberikan kemudahan bagi pelanggan yang memilih metode pembayaran di tempat dengan menggunakan aplikasi DANA saat barang diantar ke pelanggan. Pilihan pembayaran ini ditawarkan khusus bagi pelanggan dengan pesanan yang diantar menggunakan jasa pengiriman Lazada Logistics.

May Day, Menko PMK: Sektor Usaha dan Industri Berperan Perangi Pengangguran

01-05-2023 | 19:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK), Muhadjir Effendy menilai bahwa sektor usaha dan industri memiliki peran strategis dalam upaya memerangi pengangguran di dalam negeri.

Trafik Data XL Axiata Naik 37 Persen Selama Masa Libur Lebaran 2023

01-05-2023 | 16:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dibandingkan dengan trafik hari biasa, kenaikan trafik layanan selama libur Lebaran berturut-turut mengalami kenaikan, hal itu terjadi dibeberapa wilayah di Indonesia.