Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

XL Axiata Terus Kembangkan Solusi SD-WAN+ untuk Pelanggan Korporat

12-05-2023 | 19:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) melalui XL Axiata Business Solutions terus mengembangkan solusi Software-Defined Wide Area Network (SD-WAN) sehingga dapat dimanfaatkan oleh pelanggan korporat untuk membangun network IT infrastuktur yang kuat, handal, dan hemat biaya. Solusi SD-WAN ini pertama kali XL Axiata perkenalkan pada akhir tahun 2020 yang lalu, dengan Dexa Medica sebagai pelanggan perusahaan pertama yang memanfaatkannya.

Bapanas Minta Pemda Perkuat Cadangan Pangan Antisipasi El Nino

13-05-2023 | 12:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Pangan Nasional atau National Food Agency (NFA) meminta pemerintah daerah untuk menjaga ketersediaan pangan dengan meningkatkan stok Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) komoditas pangan strategis untuk mengantisipasi ancaman perubahan cuaca dan El Nino.

DPR Dorong Pemerintah Siapkan Strategi Antisipasi Kenaikan Harga Pangan

13-05-2023 | 12:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mendorong pemerintah menyiapkan strategi untuk mengantisipasi kenaikan harga pangan di dalam negeri. Hal ini mengingat laporan dari Food and Agriculture Organization (FAO) atau Organisasi Pangan dan Pertanian tentang harga pangan global yang mengalami kenaikan pada bulan April untuk pertama kalinya dalam setahun.

5 Program Ekonomi Biru KKP Beri Berbagai Keuntungan untuk Masyarakat

12-05-2023 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia kedepankan 5 program ekonomi biru guna memastikan kesehatan ekologi dan pertumbuhan ekonomi berjalan seirama.

Kemendag Ngaku Pemerintah Berhutang ke Produsen Minyak Goreng dan Pengusaha Ritel Capai Rp 800 Miliar

13-05-2023 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Perdagangan menyebut utang pemerintah kepada produsen minyak goreng maupun pengusaha ritel modern mencapai Rp 800 miliar.

Utang tersebut merupakan selisih harga yang belum dibayarkan pemerintah saat memberlakukan program minyak goreng satu harga awal tahun 2022 lalu.

Terima Puteri Kerajaan Bahrain, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Kerjasama Indonesia-Bahrain

12-05-2023 | 15:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo menerima kunjungan Puteri Kerajaan Bahrain, Her Highness Shaikha Jawaher Bint Khalifa al Khalifa. Mendorong agar kerjasama Indonesia-Bahrain bisa ditingkatkan, khususnya dalam perdagangan, investasi, hingga pengembangan tourism.

HDI Rayakan 30 Tahun Bersama 3.000 Enterpriser di Kapal Pesiar Terbesar se-Asia

12-05-2023 | 14:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam rangka mewujudkan apresiasi yang luar biasa, PT Harmoni Dinamik Indonesia (HDI) memperingati hari ulang tahun yang ke-30 di Indonesia melalui acara HDI LeaderShip yang berbeda dari biasanya.

Berlayar dari Singapura menuju Penang, lebih dari 3.000 HDI Enterpriser, karyawan, supplier dan partner beserta keluarganya, menikmati pelayaran mewah selama empat hari di Spectrum of The Seas (Royal Caribbean Cruise) dari tanggal 8-11 Mei 2023.

Batam Sambut Penerbangan Carter dari Korea Selatan 20 Mei Mendatang

12-05-2023 | 10:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bandara Internasional Hang Nadim Batam dijadwalkan akan menerima penerbangan carter dari Korea Selatan pada 20 Mei mendatang sekitar pukul 00.00 WIB.

Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam, Muhammad Rudi mengajak kepada semua pihak untuk bersama-sama menyambut penerbangan langsung ini.