Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tindaklanjuti SE Menhub, Garuda Indonesia Segera Sediakan Customer Service Center di Bandara

11-02-2015 | 18:06 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Maskapai Garuda Indonesia segera menindaklanjuti instruksi Menteri Perhubungan untuk menutup loket penjualan tiket di terminal Bandara sebagaimana tertuang dalam Surat Edaran nomor HK 209/I/16PHB. 2014 tanggal 31 Desember 2014 tentang peningkatan Pelayanan Publik di Bandara di Seluruh Indonesia. Garuda juga akan menyiapkan konter custimer service center di bandara untuk mempermudah pelayanan konsumen.

Cukup DP Rp2 Juta, Konsumen Bisa Dapatkan Rumah Tipe 38 di Valley Park Plus AC Gratis

11-02-2015 | 17:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengembang Perumahan Valley Park Batam Centre, memberikan promo khusus Imlek. Untuk setiap pembelian rumah tipe 38, konsumen hanya perlu membayar uang muka Rp2 juta dan mendapatkan satu unit pendingin ruangan (AC) gratis.

Jelang Imlek, Jeruk Mandarin Banjiri Pasar Tanjungpinang

11-02-2015 | 08:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Menjelang perayaan Imlek jeruk ponkam atau dikenal sebagai jeruk mandarin asal Singapura dan Malaysia mulai membanjiri pasar buah di Tanjungpinang. Jeruk-jeruk yang dijual dalam kemasan kotak itu diperdagangkan bebas di pasaran.

DPD RI Nilai Penyerapan Belanja Infrastruktur Tidak Pernah Optimal.

10-02-2015 | 20:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Wakil Ketua DPD RI  Farouk Muhammad meminta efektifitas belanja negara untuk pembangunan infrastruktur dalam RAPBN-Perubahan Tahun 2015 ditingkatkan.

Kembangkan Investasi Maritim, KIB Lobam Reklamasi Pesisir

10-02-2015 | 17:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kabupaten Bintan akan mengembangkan industri kemaritiman. Selain industri galangan kapal di Bintan Offshore, Kijang, Bintan Timur, juga dikembangkan di Kawasan Industeri Bintan (KIB), Lobam, Bintan Utara.

Harga Minyak Dunia Diprediksi Naik Paling Cepat Semester II-2015

10-02-2015 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM - DALAM perkembangan terakhir gejolak harga minyak, Badan Energi Internasional atau IEA mengatakan akan terjadi pemulihan harga komoditas itu paling cepat pada semester kedua 2015.

DPRD Tolak Rencana Ekspansi Bisnis Alfamart di Batam

10-02-2015 | 14:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rencana pembangunan 150 titik minimarket Alfamart oleh PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk di Batam ditolak tegas oleh Komisi II DPRD Batam.

Kios BBM 'Pertamini' Mulai Menjamur di Batam

10-02-2015 | 11:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bisnis kreatif terus berkembang di Batam. Salah satunya kios 'Pertamini' yang mulai menjamur di seantero kota industri ini.