Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kualitas Dosen di Batam Jadi Sorotan‬ Kemristekdikti

24-08-2015 | 10:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kementerian Riset, Teknologi, dan Perguruan Tinggi (Kemristekdikti) tengah menyoroti kualitas dosen dan tenaga pendidik perguruan tinggi di Batam.‬

46 Pemakalah Internasional Tampil di ICCE 2015 Batam

24-08-2015 | 09:58 WIB

‪BATAMTODAY.COM, Batam - Salah satu perguruan tinggi di Malaysia Universiti Tun Hussein Onn Malaysia (UTHM) yang bekerja sama dengan Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau (Kepri) menggelar International Conference on Character Education (ICCE) 2015 di Batam.

93 RKB Dibangun, Disdik Batam Prioritaskan untuk Sekolah Dasar

21-08-2015 | 13:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Batam, membangun 93 ruang kelas baru (RKB) di seluruh jenjang dari SD hingga SMA. Pembangunan RKB tersebut untuk menambah kapasitas ruang belajar siswa yang mengalami kekurangan kelas.

Enam Seniman Muda Tanjungpinang Bakal Berlaga di FLS2N Palembang

21-08-2015 | 10:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Enam seniman muda dari Kota Tanjungpinang akan beradu kebolehan di panggung Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) yang akan dilaksanakan pada 23-29 Agustus di Palembang, Sumatera Selatan.

Mengkaji Permendikbud Nomor 44 Tahun 2012 tentang Pungutan Pendidikan Bersama KCW

20-08-2015 | 17:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Penerimaan peserta didik di Tanjungpinang ternyata masih belum aman dari pungutan bermodus "sumbangan". Menurut Penasehat Kepri Coruption Wacth (KCW), Abdul Hamid, banyak sekolah yang tutup mata dengan aturan yang telah diterbitkan pemerintah, sehingga trik-trik pun dilakukan untuk mengelabui.

Tahun Depan, Tanjungpinang Direncanakan Tambah Dua Sekolah

20-08-2015 | 17:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Dinas Pendidikan Kota Tanjungpinang, HZ Dadang Abdul Gani mengatakan, kalau tidak ada halangan, tahun depan Tanjungpinang akan mendapatkan dua unit sekolah baru untuk jalur umum dan kejuruan.

Ketua PPDB SMAN 5 Tanjungpinang Akui Sumbangan Pendidikan untuk Danai Pembangunan

20-08-2015 | 12:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ketua Panitia Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA Negeri 5 Tanjungpinang, Mariani Eljarina mengakui bahwa sumbangan pendidikan yang diminta kepada wali murid sebesar Rp 800 ribu untuk mendanai rehabilitasi sekolah. Hal tersebut diakuinya sangat urgent, pasalnya jumlah siswa meluber, sehingga harus menambah ruang kelas baru bagi siswa baru.

Menurut Dadang, Tak Ada yang Salah dengan Pungutan Uang Pembangunan di SMA Negeri 5 Tanjungpinang

19-08-2015 | 18:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Dinas Pendidikan Kota Tanjungpinang, HZ Dadang Abdul Gani menyatakan tidak ada yang salah terkait pungutan Rp 800 ribu kepada wali murid di SMA Negeri 5 Tanjungpinang.