Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kasus Pembuangan Limbah B3 di Tanjunguban Masih Menggantung, Penegakan Hukum Dipertanyakan

13-02-2025 | 13:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kasus pembuangan limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) di semak belukar Tanjunguban Selatan dan lahan milik PT Surya Bangun Pertiwi (SBP), Kecamatan Seri Kuala Lobam, Kabupaten Bintan, yang mencuat sejak awal 2023, hingga kini belum menemukan titik terang.

Meskipun hasil laboratorium dari Mabes Polri telah mengonfirmasi bahwa limbah tersebut merupakan limbah B3, proses hukum yang menangani kasus ini masih berjalan lambat.

Intel Kodim 0317 TBK Bekuk Pengedar Narkoba dengan Barang Bukti 105 Gram Sabu

12-02-2025 | 19:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Intel Kodim 0317 Tanjung Balai Karimun berhasil mengungkap kasus narkoba di Perumahan Poros Residence, Kelurahan Sungai Pasir, Kecamatan Meral dan mengamankan pelaku berinisial EK (48) pada Rabu (12/2/2025).

Polri Gagalkan Penyelundupan 135 Kg Sabu di Aceh, Diduga Milik Jaringan Fredy Pratama

12-02-2025 | 15:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Dittipidnarkoba) Bareskrim Polri berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu seberat 135 kilogram di Aceh.

Barang haram tersebut diduga berasal dari Thailand dan berkaitan dengan jaringan narkoba internasional yang dikendalikan oleh buronan Fredy Pratama.

Imigrasi Tanjungpinang Tangkap WNA China Masuk Secara Ilegal, Terancam Pidana 5 Tahun Penjara

12-02-2025 | 13:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Seorang Warga Negara Asing (WNA) asal China berinisial ZQ diamankan oleh Kantor Imigrasi Tanjungpinang setelah diketahui masuk ke Indonesia secara ilegal.

ZQ ditangkap di Pulau Cempedak, Kabupaten Bintan, setelah pihak imigrasi menerima laporan dari masyarakat mengenai keberadaan orang asing yang mencurigakan.

Sidang Kasus Narkoba di Batam, Terdakwa Aziz Martua Siregar Benarkan Keterangan Saksi

12-02-2025 | 11:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengadilan Negeri (PN) Batam kembali menggelar sidang lanjutan kasus narkotika dengan terdakwa Aziz Martua Siregar pada Selasa (11/2/2025).

Dalam persidangan yang dipimpin oleh Majelis Hakim Watimena, Twist, dan Welly, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Arfian menghadirkan saksi dari kepolisian, Richard, yang merupakan anggota Ditresnarkoba Polda Kepri.

Sidang Ilegal Logging di Rempang, Saksi Beberkan Peran Terdakwa dalam Pembalakan Liar

12-02-2025 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengadilan Negeri (PN) Batam kembali menggelar sidang lanjutan kasus dugaan pembalakan liar (ilegal logging) di Pulau Rempang pada Selasa (11/2/2025).

Dalam sidang ini, sejumlah saksi memberikan keterangan yang mengungkap keterlibatan enam terdakwa dalam aktivitas penebangan liar yang merusak kawasan hutan konservasi.

Kapolres Pastikan Penyelidikan Kasus Penggelapan Uang Kopkar Ria Bintan Lagoi Masih Berlanjut

11-02-2025 | 16:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kapolres Bintan AKBP Yunita Stevani memastikan, kasus dugaan penggelapan uang Koperasi Karyawan (Kopkar) PT Ria Bintan Lagoi yang dilaporkan sejak sekitar dua tahun lalu, hingga saat ini prosesnya tetap berlanjut.

Berkas Perkara Dua Tersangka Korupsi RSUD Batam dalam Proses Tahap I

11-02-2025 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus dugaan korupsi dalam pengelolaan anggaran RSUD Embung Fatimah Batam tahun 2016 terus bergulir di Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam. Dua mantan pegawai rumah sakit berinisial D dan M telah ditetapkan sebagai tersangka, dan berkasnya kini masuk penyidikan tahap pertama.