Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Disegel Polisi, DLH Tanjungpinang akan Turun Cek Limbah PT Panca Rasa Pratama

27-02-2019 | 08:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tanjungpinang berencana turun ke PT Panca Rasa Pratama menindaklanjuti dugaan pencemaran lingkungan oleh limbah yang dihasilkan perusahan tersebut.

Buang Limbah B3 Jenis Oli Sisa ke Drainase, PT Panca Rasa Pratama Disegel Polda Kepri

26-02-2019 | 18:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepri menyegel PT Panca Rasa Pratama yang beralamat di Jl. DI Panjaitan No. 15, Air Raja, Tanjungpinang. Perusahaan tersebut diduga melakukan pencemaran lingkungan dengan membuang limbah B3 jenis sisa oli ke drainase.

Efni Nasution, Terdakwa Penggelapan Uang PT Suzuki Arista Divonis 1,8 Tahun Penjara

26-02-2019 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang -Efni Andriyani Nasution, terdakwa penggelapan uang PT Suzuki Arista Sukses Abadi sebanyak Rp 380 juta divonis 1 tahun dan 8 bulan penjara.

Terdakwa Kurir 3 Kg Sabu Berbelit-belit di Persidangan, Majelis Hakim PN Tangjungpinang Berang

26-02-2019 | 15:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Didik Sulaiman bin Syukur (37) terdakwa kurir penyeludup 3 kilogram narkoba jenis sabu dari Tanjungpinang ke Madura Jawa timur, diancam hukuman mati oleh hakim PN Tanjungpinang karena berbelit-belit di persidangan.

Polresta Barelang Bekuk Bandar Sabu di Mega Legenda

26-02-2019 | 15:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polresta Barelang kembali mengamankan bandar narkoba. Dari tangannya, disita 990 gram atau sekitar 1 kilogram narkotika jenis sabu.

Pengemudi Pompong Dijerat UU Pabean, Pemilik Barang Selundupan Malah Dilepas

26-02-2019 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Aparat Kantor Pelayanan Bea dan Cukai Tanjungpinang diduga melakukan tebang pilih penegakan hukum terhadap pelaku penyeludup barang larangan terbatas (Lartas) dari Batam ke Tanjunguban.

Amsakar Tak Mau Kompromi, Pastikan 2 Oknum Guru SD Terlibat Narkoba Dipecat

26-02-2019 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Wakil Walikota Baram Amsakar Ahmad mengatakan, dua oknum guru SD di Batu Aji yang digrebek saat pesta sabu di Rumah Dinas sekolah pasti akan diberhentikan. Pasalnya, perbuatan daua oknum guru tersebut sudah mencoreng dunia pendidikan di Kota Batam

Kepatuhan Anggota DPR, MPR, DPD dan DPRD dalam Menyerahkan LHKPN Rendah

26-02-2019 | 12:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Penyerahan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) oleh anggota DPR dinilai paling rendah. Hanya 40 orang dari 524 anggota DPR RI (7,63 persen) yang sudah melaporkan LHKPN ke KPK.