Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Resort di Pulau Bawah Gunakan Kayu Ilegal, Pemkab Anambas Tak Dianggap

07-10-2016 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas menegaskan tidak ada koordinasi dari pengelola Pulau Bawah terhadap kebutuhan kayu.

Tak Ingin Dipenjara! Jangan Sesekali Sentuh Telur Penyu

07-10-2016 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepulauan Riau, khususnya di beberapa daerah, seperti Natuna, Anambas dan Bintan merupakan wilayah pemasok telur penyu terbesar. Ini masih menjadi usaha tradisional masyarakat guna menyambung hidup. 

Tak Terima Diserempet, Oknum Polisi Pukuli Wartawan Televisi

07-10-2016 | 17:02 WIB

 

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Seorang kontributor salah satu stasiun televisi swasta, Saiful Anwar (26), mengaku mendapat perlakuan kasar dari seorang oknum polisi di kawasan Senen, Jakarta Pusat pada Kamis (6/10) malam.

Warga China Mata-matai Sektor Pertanian AS

07-10-2016 | 16:14 WIB

 

BATAMTODAY.COM, Lowa - Sebuah pengadilan federal Amerika menjatuhkan hukuman tiga tahun penjara terhadap seorang warga negara China karena memata-matai sektor pertanian dan mencuri bibit jagung yang sangat berharga untuk dikirim ke China dan dianalisa.

Mobil Rental Digadaikan, Pria Ini Dipolisikan

07-10-2016 | 16:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seorang pria berinisial Ho (28), terpaksa diamankan jajaran Polsek Batam Kota. Warga Lubukbaja ini dilaporkan telah melakukan penggelapan satu unit mobil milik korban bernama Susiyanto (46), warga Batam Center.

KPPAD Kepri Cakap, Kasus Terhadap Anak Berubah Trend dari Korban jadi Pelaku

07-10-2016 | 13:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komisi Perlindungan dan Pengawasan Anak Daerah (KPPAD) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mencatat, kasus yang terjadi pada anak sudah mengalami perubahan trend, sebab yang sebelumnya anak yang menjadi korban, namun berbanding terbalik pada bulan Januari sampai Agustus 2016 dan kini anaklah yang menjadi pelaku. 

TNI AL Tangkap Tiga Kapal Ikan Asing di Perairan Natuna

07-10-2016 | 12:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Natuna - Unsur Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Komando Armada RI Kawasan Barat (Koarmabar), KRI Lemadang-632 dan KRI Teuku Umar-385 yang sedang terlibat operasi Yuda Sagara XVI, berhasil menangkap tiga kapal ikan asing (KIA) berbendera Vietnam di perairan Natuna, laut teritorial Indonesia, Kamis (6/10/2016).

Alias Wello Ancam Polisikan Perusahaan Tambang Bermasalah di Lingga

07-10-2016 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bupati Lingga Alias Wello bakal menyeret perusahaan tambang bermasalah di wilayahnya ke ranah pidana. Soalnya, perusahaan yang mengeruk pasir darat di daerahnya tergolong ilegal karena Pemkab Lingga tidak pernah mengeluarkan rekomendasi terhadap perusahaan nakal tersebut.