Satu Tersangka Narkoba Tangkapan Polres Tanjungpinang Mantan Honorer Kejaksaan

06-02-2019 | 14:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Belum lama ini Polres Tanjungpinang berhasil mengamankan tujuh tersangka narkoba. Ternyata salah satu tersangka berinisial DW merupakan mantan honorer Kejaksaan Negeri (Kejari) Bintan.

Tahun Ini, 319 Sekolah di Kepri Masih UNKP

06-02-2019 | 11:04 WIB

BATAMTODAY,COM, Tanjungpinang - Sebanyak 319 sekolah mulai dari tingkat SMP/MTs maupun SMA/SMK/MA di Provinsi Kepri masih melakukan Ujian Nasional secara manual atau disebut Ujian Nasional Kertas Pensil pada tahun 2019 ini.

Isdianto Minta Dinas PU Benahi Simpang Depan Ramayana Tanjungpinang

06-02-2019 | 10:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Gubernur Kepri, Isdianto meminta Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) untuk melakukan pembenahan jalan persimpangan menuju Dompak di depan Ramayana Mall, Jalan Wiratno Tanjungpinang.

Nasib 3 Direksi BUP PT Pelabuhan Kepri Tunggu RUPS 14 Februari Mendatang

06-02-2019 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Nasib jajaran Direksi Badan Usaha Pelabuhan (BUP) PT Pelabuhan Kepri sepertinya diujung tanduk. Konflik berkepanjang hingga berujung pada mandulnya kinerja PT Pelabuhan Kepri menjadi persoalan pokok dan alasan utama akan dicopotnya ketiga direksi tersebut.

Ada 234 Kasus DBD di Kepri Sepanjang Januari 2019

06-02-2019 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Kesehatan Provinsi Kepri menyampaikan, sepanjang Januari 2019 ini, sebanyak 234 Kasus Demam Berdarah Dangue (DBD) terjadi di Kepri.