Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Gejala Nyeri Leher Diakibatkan Stress

09-12-2010 | 09:53 WIB

Swedia, batamtoday - Sebuah studi baru menunjukkan bahwa pemicu utama nyeri leher yang sering dialami wanita adalah stres. Jika Anda sering mengalaminya, mungkin yang Anda perlukan seketika adalah relaks sejenak untuk meredakan stres.

Minum Air 8 Gelas Sehari, Baik Untuk Kesehatan

08-12-2010 | 16:07 WIB

Jakarta, batamtoday - Setiap orang dewasa setidaknya harus minum air minimal dua liter sehari untuk menjaga kesehatan dan stamina tubuh agar tidak mengalami dehidrasi dan mengganggu kesehatan, kata ahli gizi, Dr Samuel Oetoro. "Setidaknya kita harus minum air delapan gelas atau dua liter sehari untuk mengganti cairan kita yang hilang karena aktivitas," kata Samuel dalam diskusi Air Adalah Kebaikan Alam dan Manfaatnya Bagi Tubuh yang diadakan oleh Danone Aqua, di Jakarta, Rabu.

Berbagai Mitos Kecantikan Yang Menyesatkan

06-12-2010 | 15:16 WIB

Batam, batamtoday - Informasi yang salah tentang seputar saran kecantikan ternyata banyak dipercaya wanita. Hal ini bisa menyesatkan. Termasuk, ada mitos yang mengatakan bahwa menggosok mata bisa menimbulkan keriput. Bagimana fakta sesungguhnya?

Bahaya Konsumsi Mie Instant

04-12-2010 | 15:18 WIB

Batam, batamtoday - Mie instan, siapa sih yang tidak doyan ? Malah sebagian orang keranjingan dengan jenis makanan ini. Ada yang kalau tidak makan mie seminggu saja rasanya kangen berat. Ada yang menyediakannya sebagai pintu darurat kalau lagi tidak sempat memasak. Bahkan para anak kost menjadikan mie instan sebagai makanan kebangsaan. Selain praktis, mie instant juga dianggap makanan yang murah meriah.

Iran Klaim Temukan Obat HIV/AIDS

03-12-2010 | 11:40 WIB

Iran, Batamtoday - Iran yang sedang memiliki masalah atas program nuklir mereka (dan dijatuhi sangsi PBB) kini menggebrak lagi dengan pernyataan dari Presiden Iran Mahmoud Ahmadinejad. Presiden Iran ini mengklaim bahwa mereka sudah memiliki penyembuh untuk penyakit mematikan Acquired Immune Deficiency Syndrome (AIDS).

Bahaya Konsumsi Kentang Goreng

03-12-2010 | 09:55 WIB

Inggris, Batamtoday - Siapa yang tak tergoda dengan kelezatan kentang goreng. Kerenyahan dan sensasi rasanya saat disajikan hangat membuat ketagihan. Namun, bagi Anda yang keranjingan makanan ini, sebaiknya tetap waspada. Kandungan acrylamide dalam kentang goreng diduga meningkatkan risiko mengidap penyakit kanker, terutama pada wanita muda.

Perut Buncit Picu Osteoporosis

02-12-2010 | 12:14 WIB

India, Batamtoday - Apakah bentuk tubuh Anda menyerupai apel atau buah pir? Studi di Amerika Serikat menemukan, wanita kelebihan berat badan dengan bentuk tubuh menyerupai buah apel lebih rentan osteoporosis dibandingkan mereka yang memiliki tubuh berbentuk buah pir.

HMI dan PMII Gelar Dialog Interaktif di RRI Batam

01-12-2010 | 15:02 WIB

Batamtoday, Batam - Persatuan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) berserta Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) dan BEM Politeknik Batam menggelar dialog interaktif bertemakan HIV/AIDS di Stasiun Radio Republik Indonesia (RRI) Batam. Dialog ini akan digelar hari ini, Rabu (01/12/2010), sekitar pukul 16.00 WIB.