Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Nurdin Tegaskan, Akreditas RS‎UP Kepri Harus Sesuai dengan Pelayanannya

24-01-2017 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau, Nurdin Basirun, mengatakan bahwa ‎sebuah rumah sakit hendaknya jangan hanya mengejar labelisasi akreditas tanpa dibarengi dengan pelayanan yang baik pada pasien yang berobat. 

DPRD Riau Belajar Kebijakan Anggaran dan Pelaksanaan Program Kesehatan ke Kepri

24-01-2017 | 13:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Untuk meningkatkan pelayanan kesehatan dan kebudayaan di Riau, Komisi E DPRD Riau, yang membidangi kesejahteraan sosial, mengunjungi DPRD Kepri.

Alat Bantu Seks Diklaim Lebih Aman dari Mainan Anak

24-01-2017 | 11:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Swedish Chemical Agency menyebut bahwa alat bantu seks ternyata lebih aman dibandingkan dengan mainan anak. Studi terbaru yang dilakukan agensi itu menyebutkan bahwa mainan anak yang diimpor Swedia, mengandung lebih banyak bahan kimia berbahaya.

Masyarakat Tidak Disiplin Pakai Kontrasepsi

23-01-2017 | 13:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mengungkapkan angka penggunaan alat kontrasepsesi yang terhenti sebelum waktunya masih tinggi di Indonesia.

Wanita Ini Mengira Kakinya Ruam karena Cukuran, Ternyata Menderita Kanker

21-01-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Staffordshire - Wanita tidak bisa hanya pintar mempercantik diri, tetapi juga harus dapat menjaga kesehatannya. Seorang wanita bernama Rhiannon Douglas asal Staffordshire mempelajari hal ini melalui kejadian yang mengerikan.

Hai Wanita, Jangan Bicarakan Hubungan Seks dengan Suami kepada Temanmu!

21-01-2017 | 19:26 WIB

BATAMTODAY.COM, New York - Umumnya, wanita senang berkumpul bersama sejumlah teman untuk sekadar berbincang-bincang mengenai kehidupan dan hal-hal lain yang menarik perhatian.

Ternyata, Atlet Olimpiade Juga Alami Sakit Jantung

21-01-2017 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Italia - Sebagai atlet, pekerjaan utama mereka adalah berlatih dan berkompetisi di bidang olahraga. Meski demikian, ternyata mereka juga tak luput dari gangguan jantung.

Lihat Perawat dan Dokter Tidur di RSUD, Zumi Zola Mengamuk Banting Kursi

21-01-2017 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jambi - Gubernur Jambi, Zumi Zola, sangat marah saat mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Raden Mattaher, Jumat (20/1/2017) dini hari.