Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pemerintah Targetkan Bebas Penyakit Kaki Gajah pada 2020

08-10-2017 | 13:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Demak - Pemerintah menargetkan bisa mewujudkan keluarga di Indonesia terbebas dari penyakit kaki gajah pada 2020, kata Menteri Kesehatan Nila Farid Moeloek.

Tiga Metode Relaksasi untuk Mengusir Stres

07-10-2017 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Padatnya kesibukan sehari-hari, entah itu seputar pekerjaan di kantor, keluarga, atau masalah sekolah, tak ayal dapat membuat stres. Jika tidak ditangani, stres dapat mengancam kesehatan.

Dinas Kesehatan Lingga Siapkan 210 Pos Penyaluran Obat Kaki Gajah

07-10-2017 | 10:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Dinas Kesehatan Kabupaten Lingga menyiapkan 210 pos, sebagai tempat penyaluran obat filarisasi (kaki gajah) kepada masyarakat. Pos penyaluran obat itu sengaja dibuat banyak agar target capaian di bulan Bulan Eliminasi Kaki Gajah (BELKAGA) yang jatuh pada Oktober ini bisa terwujud.

Empat Jenis Makanan yang Perlu Dihindari Saat Haid

07-10-2017 | 09:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tamu yang datang tiap bulan kadang membawa berbagai masalah tersendiri bagi perempuan, seperti kram perut atau dismenore, nyeri pada payudara, perasaan kembung, hingga suasana hati yang tak menentu.

Waspada, Stres Bisa Sebabkan Berbagai Gangguan Kesehatan

06-10-2017 | 14:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Stres bisa mengakibatkan berbagai gangguan kesehatan pada organ fisik manusia mulai dari kepala sampai kaki, kata Ketua Umum Pengurus Pusat Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa Indonesia (PP PDSKJI) dr Eka Viora Sp.KJ.

BPJS Kesehatan Lingga 'Jemput Bola' ke Sejumlah Pasar

06-10-2017 | 10:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Daiklingga - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kabupaten Lingga mengadakan program jemput bola ke sejumlah pasar-pasar tradisional yang ada di Lingga, Jumat (6/10/2017) pagi.

Ketua IAD Kejari Lingga Ingat Perempuan Pentingnya Menjaga Kesehatan

06-10-2017 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Ketua Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD) Kejaksaan Negeri Lingga Retno Mindari, mengharapkan agar para perempuan di Kabupaten Lingga bebas dari penyakit berbahaya kanker Serviks dan Kanker payudara, yang saat ini banyak ditemukan kasusnya di Provinsi Kepri.

Konsumsi Brokoli dapat Mengurangi Flu dalam Hitungan Hari

05-10-2017 | 11:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Musim hujan dapat membawa penyakit tertentu, seperti flu . Udara dingin dan lembap, dan kehujanan bisa membuat seseorang flu.